Pelopor pelaksanaan rapat raksasa di Lapangan Ikada yang mempertemukan para pemimpin perjuangan kemerdekaan dengan rakyatnya adalah…
a. BPUPKI
b. PPKI
c. Soekarno-Hatta
d. Komite van aksi Menteng 31
Jawaban yang tepat yaitu d. Komite van aksi Menteng 31.
Yuk simak penjelasan berikut ini!
Rapat raksasa di Lapangan Ikada dilaksanakan pada tanggal 19 September 1945. Peristiwa ini adalah bentuk protes dan perlawanan terhadap rencana Jepang menyerahkan kekuasaan kepada Sekutu pada tanggal 10 September 1945. Komite van Aksi Menteng 31 mempelopori massa untuk berkumpul dalam rapat raksasa di Lapangan Ikada. Tujuan dari rapat ini agar pemimpin bangsa, yaitu Soekarno dapat berbicara di hadapan rakyat untuk menegakkan kedaulatan bangsa. Pada suasana tegang karena pasukan Jepang datang dan mengepung tempat tersebut, Soekarno datang ke Lapangan Ikada dan menyampaikan pidato singkatnya pada pukul 15.00.
Jadi, jawaban dari pertanyaan diatas adalah d. Komite van aksi Menteng 31.
Rekomendasi lainnya :
- Rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi dalam… Rapat anggota merupakan kekuasaan tertinggi dalam tata kehidupan koperasi. Keputusan yang diambil oleh Rapat anggota harus dilaksanakan oleh .... A. pengurus koperasi B. anggota koperasi…
- Jelaskan sejarah perumusan sumpah pemuda jelaskan sejarah perumusan sumpah pemuda Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah sejarah perumusan Sumpah Pemuda sangat erat kaitannya dengan diadakannya kongres Pemuda II pada 27-28 Oktober…
- Sebutkan tugas pengurus dalam koperasi umum? Sebutkan tugas pengurus dalam koperasi umum? Jawaban: 1. Mengelola koperasi dan usahanya 2. Mengajukan rancangan rencana kerja serta rancangan rencana anggaran pendapatan dan belanja koperasi…
- Tidak mudah untuk menjadi pemimpin, baik pemimpin… Tidak mudah untuk menjadi pemimpin, baik pemimpin formal maupun informal. Hal ini dikarenakan pemimpin memiliki tanggung jawab terbesar dalam memajukan organisasi atau komunitasnya, Karena itulah,…
- Salah satu sumbangan India dan Australia dalam… salah satu sumbangan India dan Australia dalam menyelesaikan konflik dengan pihak Belanda Jawaban: membantu dalam penyelesaian Agresi Militer II dan mendesak Belanda untuk mengakui kedaulatan…
- Bung Tomo merupakan salah satu sosok penting dibalik… Bung Tomo merupakan salah satu sosok penting dibalik pertempuran rakyat Surajaya melawan Belanda pada 10 November 1945. Melalui pidatonya, Bunga Toko berhasil membangkitkan semangat rakyat…
- Hari kemerdekaan Indonesia hari kemerdekaan Indonesia JAWABAN: Setiap tanggal 17 Agustus. PEMBAHASAN: Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dilaksanakan pada hari Jumat, 17 Agustus 1945 tahun Masehi, atau tanggal 17 Agustus…
- Bagaimana proses pemilihan presiden dan wakil… Bagaimana proses pemilihan presiden dan wakil presiden yang dilakukan oleh PPKI pada awal kemerdekaan indonesia? Jawaban: proses pemilihan presiden dan wakil presiden yang dilakukan oleh…
- Adanya wirausaha akan membawa dampak positif bagi… Adanya wirausaha akan membawa dampak positif bagi para angkatan kerja yaitu .... a. menemukan metode-metode baru dalam berproduksi b. menciptakan barang dan jasa baru c.…
- Salah satu negara yang sangat mendukung perjuangan… Salah satu negara yang sangat mendukung perjuangan indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan adalah negara australia salah satu peran australia dalam mendukung kemerdekaan indonesia adalah Indonesia merupakan…
- Tujuan pemuda dari adanya Peristiwa Rengasdengklok… Tujuan pemuda dari adanya Peristiwa Rengasdengklok adalah .... a. Ir. Sukarno dan Mohammad Hatta dapat mempersiapkan diri sebelum proklamasi b. Ir. Sukarno dan Mohammad Hatta…
- Tokoh pahlawan indonesia yang memiliki semangat… tokoh pahlawan indonesia yang memiliki semangat komitmen! jelaskan apa semangat komitmen yg dimilikinya Semangat komitmen yg dimiliki tokoh pahlawan Indonesia yaitu nasionalisme, kemerdekaan dan mempertahankan…
- Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung,… Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung, memiliki peranan besar dalam hal peristiwa 10 November 1945 dalam hal.... a. Mengusir Sekutu dari Surabaya b. Memperjuangkan…
- Apa proklamasi kemerdekaan indonesia Apa proklamasi kemerdekaan indonesia Jawaban: Isi Teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia Kami bangsa Indonesia dengan ini menjatakan Kemerdekaan Indonesia. Hal-hal jang mengenai pemindahan kekoeasaan d.l.l., diselenggarakan…
- Sukarni mengusulkan agar proklamasi dilaksanakan di… Sukarni mengusulkan agar proklamasi dilaksanakan di lapangan ikada. alasan Ir.Soekarno tidak menyetujui usulan soekarni adalah .... Jawaban yang tepat adalah disebabkan oleh banyaknya pertimbangan ,…