Paragraf adalah
Paragraf merupakan bagian dalam suatu karangan yang mengandung ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru.
Mari kita simak pembahasan berikut ini ya.
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), paragraf ialah bagian dalam suatu karangan yang mengandung ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru. Paragraf disebut juga dengan alinea.
Ciri-ciri paragraf yang baik sebagai berikut.
a. Menyajikan satu topik atau gagasan dalam satu paragraf.
b. Mengandung kata hubung, kata ganti, atau kata kunci yang sesuai.
c. Mengandung kohesi dan koherensi untuk membentuk kepaduan makna dan kelengkapan gagasan.
d. Kalimat dalam paragraf saling berkaitan.
e. Kalimat topik memiliki kalimat penjelas yang mendukungnya.
Dengan demikian, paragraf merupakan bagian dalam suatu karangan yang mengandung ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru.
Semoga membantu 😊
Rekomendasi lainnya :
- Makna kata "polusi" dalam paragraf tersebut adalah .... Penyumbang terbesar adanya polusi karena banyaknya pemakaian plastik dalam segala hal. Untuk mengurangi hal itu, kita perlu membiasakan menggunakan tas kain saat berbelanja. Makna kata…
- Apa gagasan utama teks bacaan di atas? Bacalah teks berikut! Bertanya membuat seseorang memiliki kepekaan terhadap peristiwa-peristiwa yang terjadi di sekitar kita. Dari kegiatan tersebut, kita akan memperoleh informasi tentang berbagai hal…
- Rantai makanan sebagai bagian jaring-jaring makanan… Rantai makanan sebagai bagian jaring-jaring makanan pada sebuah ekosistem tidak akan terputus selama semua bagian dari rantai tersebut tetap berperan. Rantai makanan di sawah akan…
- Manakah yang bukan unsur dari suatu paragraf.... Manakah yang bukan unsur dari suatu paragraf.... A.kalimat Utama B.kalimat Pendukung C.topik D.daftar Isi Jawaban untuk soal ini adalah D. Ikuti pembahasannya yuk. Paragraf adalah…
- 1. Paragraph three tells us about _____. Winda has a pet. It's a pygmy hedgehog. Let me describe it. The hedgehog is small and cute. It has smooth spines on its coat…
- Struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah Struktur surat yang menjelaskan maksud surat adalah isi surat. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Surat adalah sarana komunikasi untuk…
- Tentukan kata kunci dalam paragraf tersebut! Rotasi Bumi menyebabkan perubahan arus laut. Pada belahan Bumi selatan, arah arus laut berbelok searah perputaran jarum jam. Pada belahan Bumi bagian utara, arah arus…
- Peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita… perhatikan paragraf berikut! peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita sebagai warga negara. peduli terhadap lingkungan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat. kita bisa menunjukkan sikap peduli terhadap…
- Kalimat utama suatu paragraf memuat… Kalimat utama suatu paragraf memuat .............................................................................................. Kalimat utama suatu paragraf memuat ide pokok. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Kalimat utama adalah kalimat…
- Kata kunci yang memuat informasi utama teks bacaan… Kata kunci yang memuat informasi utama teks bacaan dapat ditentukan dari .... a. awal paragraf b. kalimat terakhir c. kalimat pertama d. ide pokok Jawaban…
- Apabila Anda mengamati komunitas semut di sekitar… Apabila Anda mengamati komunitas semut di sekitar Anda, jangan heran jika Anda menemukan beraneka spesies hidup dalam area yang relative sempit. Sebagian besar semut berukuran…
- Direktur Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil… 1) Direktur Jenderal Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri, Zudan Arif Fakhrullah, mengatakan bahwa pelaksanaan pilkadadi Bali berjalan dengan baik dan lancer. 2)…
- Bahan konduktor yang sering digunakan dalam… Bahan konduktor yang sering digunakan dalam kehidupan sehari-hari, biasanya terbuat dari bahan logam Panci, wajan penggorengan, dan beberapa peralatan masak di dapur terbuat dari logam.…
- Jenis jenis paragraf dilihat dari isi dan pola… Jenis jenis paragraf dilihat dari isi dan pola pengembangannya Jawaban: Berdasarkan pola pengembangannya, paragraf atau alinea dibagi menjadi beberapa jenis, yaitu paragraf generalisasi, klasifikasi, definisi…
- Apa perbedaan puisi dengan prosa?? apa perbedaan puisi dengan prosa?? Perbedaan puisi dengan prosa adalah puisi merupakan karya satra yang penulisannya terikat oleh ragam bahasa, sedangkan prosa berupa karangan bebas…