Patung bentuk kuda termasuk jenis patung
a. figuratif
b. dekoratif
c. imajinatif
d. nonfiguratif
Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah A. Figuratif.
Mari kita simak pembahasan berikut.
Berdasarkan bentuknya patung dibedakan menjadi 2, yaitu:
1. Patung figuratif adalah jenis patung yang berbentuk objek visual yang realistis atau ada dalam kehidupan nyata. Patung figuratif menggambarkan obyek nyata, contohnya seperti manusia, tumbuhan, hewan, dan benda-benda lainnya yang sifatnya nyata.
2. Patung non-figuratif merupakan jenis patung yang berbentuk obyek visual yang tidak realistis, seringkali tidak menggambarkan sesuatu yang bisa dikenali sama sekali karna penggambarannya yang abstrak.
Berdasarkan penjelasan di atas, patung kuda termasuk kedalam jenis patung yang menggambarkan objek visual yang nyata, sehingga dimasukkan kedalam jenis patung figuratif.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan A.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi lainnya :
- Karya patung yang dibuat tidak seperti atau di luar… Karya patung yang dibuat tidak seperti atau di luar bentuk aslinya disebut patung ... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah patung non figuratif. Berikut ini penjelasannya.…
- Sebutkan 3 jenis benda yang biasa dituangkan dalam… Sebutkan 3 jenis benda yang biasa dituangkan dalam gambar 3 dimensi! Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah benda kubistis, benda silindris dan benda bebas. Berikut ini…
- Jenis patung yang dibuat dengan tujuan untuk dijual… Jenis patung yang dibuat dengan tujuan untuk dijual sebagai mata pencaharian adalah patung .... a. seni b. religi c. kerajinan d. monumen Jawaban yang tepat…
- Contoh bahan semi lunak yang dapat digunakan untuk… Contoh bahan semi lunak yang dapat digunakan untuk membuat karya patung adalah ... a. kayu jati dan granit b. kayu randu dan tanah liat c.…
- Patung Pangeran Diponegoro termasuk jenis patung ... Patung Pangeran Diponegoro termasuk jenis patung ... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah patung imitatif. Berikut ini penjelasannya. Patung imitatif atau patung realis merupakan patung yang…
- Apa yang dimaksud dengan zaman perundingan apa yang dimaksud dengan zaman perundingan Masa perundagian adalah masa dimana masyarakatnya telah menemukan cara mengolah bijian logam dan membuatnya menjadi perkakas logam. Untuk lebih…
- Piramida penduduk tua berbentuk seperti kepala batu… Piramida penduduk tua berbentuk seperti kepala batu nisan. Piramida ini menggambarkan angka kelahiran menurun dan tingkat kematian rendah. Piramida tersebut bersifat .... a. konstruktif b.…
- Di bawah ini yang termasuk jaringan penguat yaitu . . . . Di bawah ini yang termasuk jaringan penguat yaitu . . . . A. xilem B. floem C. parenkim D. epidermis E. sklerenkim Jawaban yang tepat…
- Sebutkan tujuan pembuatan patung! Sebutkan tujuan pembuatan patung! Sebutkan Tujuan Pembuatan Patung?? Jawaban!! Tujuan penciptaan patung adalah untuk menghasilkan karya seni yang dapat bertahan selama mungkin. Karena- nya,…
- Yang di maksud dengan himpunan Yang di maksud dengan himpunan Himpunan adalah kumpulan objek yang memiliki sifat yang dapat didefinisikan dengan jelas, atau lebih jelasnya adalah segala koleksi benda-benda…
- Teks cerita ulang biografi termasuk .... Teks cerita ulang biografi termasuk .... a. teks cerita ulang pribadi b. teks cerita ulang perjalanan c. teks cerita ulang faktual d. teks cerita ulang…
- Kita tentu merasa sedih saat menyaksikan air… Kita tentu merasa sedih saat menyaksikan air sungaiyang keruh dan kotor. Air sungai itu berwarna keruh karena membawa banyak kotoran akibat pencemaran. Air sungai tersebut…
- Tikus makan apa saja? tikus makan apa saja? Tikus merupakan hewan omnivora (pemakan segala), sehingga dapat memakan jenis tumbuhan maupun hewan seperti ikan, sosis, sayur-sayuran, maupun buah-buahan. Mari kita…
- Ajaran islam melarang penggambaran manusia dan… Ajaran islam melarang penggambaran manusia dan binatang_dalam seni ukur, patung, dan lukis. oleh karena itu, para seniman mengekspresikan karyanya dengan cara .... dengan menghilangkan unsur…
- Teknik yang digunakan untuk membuat karya patung… Teknik yang digunakan untuk membuat karya patung dari sabun batangan adalah teknik .... Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah teknik mengecor, modelling, dan konstruktif. Berikut ini…