Apa yang membedakan diantara ke 3 bunyi pantul?

apa yang membedakan diantara ke 3 bunyi pantul?

Jawaban pertanyaan di atas adalah terletak pada asal bunyi pantulan.

Bunyi pantul adalah bunyi yang dihasilkan akibat pemantulan gelombang bunyi yang menabrak suatu permukaan (bidang pantul). Bunyi pantul merupakan bunyi yang dapat memantul kembali menuju sumber bunyi setelah bunyi asli selesai diucapkan atau dibunyikan. Terdapat tiga jenis bunyi pantul yaitu gaung, gema, dan bunyi pantul yang menguatkan bunyi sumber aslinya. Perbedaan antara gema, gaung, dan dan bunyi pantul yang menguatkan bunyi sumber aslinya terletak pada asal bunyi pantulan. Gema akan muncul setelah sumber suara atau suara dikeluarkan. Suara yang terdengar akan lebih jelas dan terulang dua kali, Gaung muncul saat sumber suara atau suara belum selesai dikeluarkan. Sedangkan bunyi pantul akan memperkuat bunyi asli jika jarak antara sumber bunyi dan dinding pemantul sangat dekat sehingga waktu yang diperlukan bunyi pantul untuk kembali sangat singkat. Sehingga, bunyi pantul yang terdengar dapat dianggap bersamaan dengan bunyi asli.

Jadi, yang membedakan diantara ke 3 bunyi pantul adalah terletak pada asal bunyi pantulan.

Baca Juga :  Kak tolong bantu yaa.. 1 tuliskan kesimpulan dari iklan tersebut Thank you yang sudah membantu​