1. pak gunawan sedang mengecat 5 tiang yang berbentuk tabung sama besar. panjang diameter tiang tersebut adalah 28 cm dan tinggi tiang 300 cm. jika satu kaleng cat yang digunakan untuk mengecat tiang seluar 10 m² , dan harga cat rp 45.000,-/ kaleng. berapa biaya yang dibutuhkanpak gunawan untuk mengecat seluruh tiang?
Jawaban: Rp90.000,00.
Ingat:
Lp tabung = 2 x la + L selimut
= 2 π r² + 2 π r t
= 2 π r ( r + t)
keterangan:
La = luas alas
π = 3,14 atau 22/7
r = jari-jari
t = tinggi
Konversi satuan 1 cm= 1/100 m
Pembahasan:
diketahui:
d = 28 cm = r = 1/2 d = 1/2 (28) = 14 cm = 14/100 = 0,14 m
t = 300 cm = 300/100 = 3 m
Tiang yang di cat = 5
Lp tabung = 2 π r ( r + t)
= 5 . 2 . 3,14 . 0,14 (0,14 + 3)
= 5 . 2 . 3,14 . 0,14 (3,14)
= 13,8 m²
Cat yang diperlukan = 13,8 m² / 10 m² = 1,38 ===> 2 kaleng
Biaya yang diperlukan = 2 x 45.000 = Rp90.000,00
Jadi, biaya yang diperlukan Rp90.000,00.
Rekomendasi lainnya :
- Tabung dengan luas permukaan 6.336 cm² mempunyai… Tabung dengan luas permukaan 6.336 cm² mempunyai jari-jari alas 21 cm dan π = 22/7. Tinggi tabung tersebut adalah .... a. 28 cm b. 27…
- Dalita membeli sebuah sepeda seharga rp… Dalita membeli sebuah sepeda seharga rp 3.000.000,00.6 bulan kemudian sepeda tersebut ia jual ke temannya yang mempunyai sebuah bengkel dengan harga rp 2.800.000,00. bengkel tersebut…
- Sebuah kaleng susu berbentuk tabung dengan jari-jari… sebuah kaleng susu berbentuk tabung dengan jari-jari 7 cm dan tinggi 10 cm. jika kaleng terisi susu sebanyak 1/5 bagian maka volume susu dalam kaleng…
- Pada kompetisi bulu tangkis diikuti oleh 6 klub.… Pada kompetisi bulu tangkis diikuti oleh 6 klub. Masing-masing membawa bendera untuk dikibarkan. Enam bendera diatur pada 6 tiang berjajar. Banyak cara menempatkan 6 bendera…
- Sebuah tanki minyak berbentuk tabung bagian luar… Sebuah tanki minyak berbentuk tabung bagian luar akan di cat dengan biaya Rp80.000,00/m². Jika jari-jari tanki 1,4 m dan tinggi 3,5 m berpa biaya yang…
- Sebuah bandul logam berbentuk gabungan kerucut dan… sebuah bandul logam berbentuk gabungan kerucut dan setengah bola seperti gambar disamping jika jari-jari bola 10,5 cm dan tinggi kerucut 28 cm maka berapa luas…
- Seluruh biaya pengecetan aula adalah Sebuah aula berbentuk balok dengan ukuran panjang 9 meter, lebar 7 meter dan tingginya 4 mater. Dinding bagian dalamnya akan dicat dengan biaya Rp50.000,00 per…
- Sebuah drum berbentuk tabung dengan diameter 42 cm… Sebuah drum berbentuk tabung dengan diameter 42 cm dan tinggi 40 cm. hitunglah luas permukaan drum. Jawaban : 8.052 cm² Ingat! Rumus luas permukaan tabung,…
- Ibu membeli beberapa kue dalam kaleng yg berbentuk… ibu membeli beberapa kue dalam kaleng yg berbentuk balok dengan panjang 40cm, lebar 30 cm, dan tinggi 30cm. agar mudah di bawa, pedang mengemas nya…
- Sebuah kaleng susu berbentuk tabung dengan jari-jari… sebuah kaleng susu berbentuk tabung dengan jari-jari 7 cm dan tinggi 10 cm. jika kaleng terisi susu sebanyak 1/5 bagian maka volume susu dalam kaleng…
- Sebuah kemasan tanpa tutup berbentuk tabung dengan… sebuah kemasan tanpa tutup berbentuk tabung dengan panjang jari-jari 14 cm dan tinggi 25 cm Maka luas permukaan dari kemasan tersebut......cm² A.1.671 B.2.816 C.2.343 D.3.432…
- Sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan… sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi yang sama 15 m panjang sisi lainnya 12 m dan tinggi 7 m jika taman tersebut…
- Tentukan luas selimut dan volume bangun di samping! Tentukan luas selimut dan volume bangun di samping! Jawaban : luas selimut tabung adalah 748 cm² dan volume tabung adalah 2.618 cm³ Ingat! Rumus luas…
- Sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan… sebuah taman berbentuk segitiga sama kaki dengan panjang sisi yang sama 20 m dan panjang sisi lainnya 32 m jika taman tersebut akan ditanami rumput…
- Tangki minyak berbentuk tabung dengan panjang 7… Tangki minyak berbentuk tabung dengan panjang 7 meter dan bergaris tengah 2,8 meter. Pada bagian selimut dicat warna putih, sedang pada ke dua tutupnya dicat…