Seorang pedagang membeli sekardus sabun untuk persediaan di tokonya. Setiap sabun dikemas dalam bungkus berbentuk balok kecil. Di dalam kardus, sabun-sabun itu disusun dengan panjang 6 bungkus, lebar 5 bungkus, dan tinggi 8 bungkus. Banyaknya sabun di dalam kardus tersebut adalah … bungkus.

Seorang pedagang membeli sekardus sabun untuk persediaan di tokonya. Setiap sabun dikemas dalam bungkus berbentuk balok kecil. Di dalam kardus, sabun-sabun itu disusun dengan panjang 6 bungkus, lebar 5 bungkus, dan tinggi 8 bungkus. Banyaknya sabun di dalam kardus tersebut adalah … bungkus.
a. 240
b. 480
c. 720
d. 840

Jawaban : a. 240

Volume balok = p x l x t
Dimana,
p = panjang
l = lebar
t = tinggi

Pembahasan,

Permasalahan di atas dapat diselesaikan dengan konsep volume balok.

Diketahui :
Setiap sabun dikemas dalam bungkus berbentuk balok kecil. Di dalam kardus, sabun-sabun itu disusun dengan panjang 6 bungkus, lebar 5 bungkus, dan tinggi 8 bungkus.
Sehingga, banyaknya sabun dalam kardus dapat ditentukan dengan rumus volume balok, yaitu:
Volume = p x l x t
Volume = 6 x 5 x 8
Volume = 240

Jadi jawabannya adalah a. 240

Baca Juga :  Grafik kalor-suhu berikut menggambarkan perubahan 2 kg es. Jika kalor jenis es 2.100 J/kg°C, kalor lebur es 330.000 J/kg, dan kalor jenis air 4.200 J/kg°C, kalor yang diperlukan pada proses C ke D adalah....