data nilai matematika beberapa siswa adalah sebagai berikut: 6,8,7,6,9,8,9,8,7,6
median data nilai di atas adalah
A. 7,0
B. 7,0
C. 8,0
D. 8,5
Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah 7,5 (tidak ada jawaban).
Median adalah nilai tengah dari suatu kumpulan data setelah diurutkan.
Kita urutkan terlebih dahulu dari nilai terkecil hingga terbesar data nilai matematika beberapa siswa tersebut, sebagai berikut:
6, 6, 6, 7, 7, 8, 8, 8, 9, 9
Karena jumlah data nilai matematika tersebut genap, maka nilai median diambil dari penjumlahan data ke-5 dan ke-6 kemudian dibagi 2, seperti ini:
Median= (data ke-5 + data ke-6)/2
Median= (7+8)/2
Median= 15/2
Median= 7,5
Jadi, median dari nilai matematika tersebut adalah 7,5.
Rekomendasi lainnya :
- Rata rata nilai matematika 26 anak adalah 6,5 jika… rata rata nilai matematika 26 anak adalah 6,5 jika nilai seorang anak dikeluarkan maka rata rata nya menjadi 6,45 berapa nilai anak tersebut Jawaban dari…
- Data tersebut data tinggi badan siswa adalah sebagai… data tersebut data tinggi badan siswa adalah sebagai berikut : 140 145 147 149 147 150 152 148 146 145 149 168 150 146 dari…
- Median dari data tersebut adalah Data nilai ulangan sekelompok anak di tuliskan sebagai berikut 7 6 8 8 9 9 6 5 8 8 5 6 9 8 7 6…
- Mean median modus 10,13,11,12,13 mean median modus 10,13,11,12,13 Jawaban: Mean = 11,8 Median = 12 Modus = 13 Rumus menghitung mean atau rata-rata: = Jumlah seluruh nilai/banyak data Median…
- Varians (ragam) dari data 8,8,6,6,8,12 adalah .... Varians (ragam) dari data 8,8,6,6,8,12 adalah .... Jawabannya adalah 4 Untuk mencari ragam(varians) data tunggal, kita perlu mencari mean(Rata-rata) dengan rumus: x̅ = ∑x /…
- Berikut ini data tinggi badan siswa (dalam cm) : 145… Berikut ini data tinggi badan siswa (dalam cm) : 145 140 158 145 135 145 145 140 150 145 140 130 135 145 130 135…
- Rata-rata nilai PTS Matematika 32 siswa kelas VIII A… Rata-rata nilai PTS Matematika 32 siswa kelas VIII A adalah 70. Setelah diperiksa ulang, ternyata ada beberapa salah ketik seperti pada tabel berikut. Tabel Ralat…
- Data nilai ulangan matematika sekelompok siswa… data nilai ulangan matematika sekelompok siswa sebagai berikut 8, 7, 6, 7,8, 9, 8, 9, 6, 8, 6, 7,8, 6, 5, 6, 5, 5, 7,8,…
- Nilai rata-rata pelajaran matematika dalam suatu… Nilai rata-rata pelajaran matematika dalam suatu kelas adalah 5. Jika ditambah nilai siswa baru yang besarnya 7 , maka rata-ratanya menjadi 5,1 . Barnyak siswa…
- Hasil ulangan Matematika siswa kelas VI sebagai… Hasil ulangan Matematika siswa kelas VI sebagai berikut : 80, 75, 88, 78, 85, 78, 81, 78, 72 dan 86. Berapakah rata-rata hasil ulangan Matematika…
- Diketahui data sebagai berikut 4, 3, 5 ,7 ,6 ,5 ,8,… Diketahui data sebagai berikut 4, 3, 5 ,7 ,6 ,5 ,8, 9, 6, 4, 5 ,8 median dan modus dari data tersebut adalah Jawaban yang…
- Rata² nilai ulangan matematika 8 anak adalah… Rata² nilai ulangan matematika 8 anak adalah 80,5.kemudian ,dua anak menyusul mengikuti ulangan .Rata rata nilai ulangan dua anak tersebut adalah 78 . berapa rata-rata…
- Pada semester 1, dinda mendapatkan nilai ulangan… pada semester 1, dinda mendapatkan nilai ulangan matematika 6,5,9,6,5,8 Nilai rata rata matematika dinda adalah A. 6,5 B. 7,0 C. 7,5 D. 8,0 Jawaban :…
- Diketahui suatu data sebagai berikut 6, 7, 9, 8, 8,… diketahui suatu data sebagai berikut 6, 7, 9, 8, 8, 7, 10, 7, 6, 6, dan 8. berdasarkan data tersebut tentukan: a. jumlah siswa yang…
- Median data 4,7,7,5,6,5,4,4,7,8,9 Median data 4,7,7,5,6,5,4,4,7,8,9 Jawaban: 6 Ingat! Median adalah nilai tengah dari suatu data. Jika banyak data ganjil, maka median: Median=data ke-((n+1)/2) ket: n=banyaknya data Pertama…