diketahui ka dari larutan HOCl, HCN, CH3COOH, dan C6H5COOH berturut-turut 2,8×10^(−8),6,0×10^(−10), 1,8×10^(−5), dan 6,5×10^(−5). urutan kekuatan asam yang semakin meningkat yaitu: …
Jawaban : HCN < HOCl < CH3COOH < C6H5COOH
Pembahasan :
Tetapan kesetimbangan asam (Ka) merupakan tetapan yang menunjukkan kekuatan asam suatu zat. Semakin besar nilai Ka maka semakin besar kekuatan asam zat tersebut.
Penyelesaian :
Semakin besar pangkat negatif → Ka semakin kecil
Semakin kecil pangkat negatif → Ka semakin besar
Urutan kekuatan asam yang semakin meningkat (kecil → besar) :
HCN = 6,0 × 10^-10
HOCl = 2,8 × 10^-8
CH3COOH = 1,8 × 10^-5
C6H5COOH = 6,5 × 10^-5
Jadi, urutan keasaman senyawa diatas adalah HCN < HOCl < CH3COOH < C6H5COOH.
Semoga membantu 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda ">" atau " Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda ">" atau "<" , sehingga menjadi kalimat yang benar. i. -19 ... -14 Jawaban yang benar adalah <…
- Sejumlah larutan CH3COOH = 0,05 M direaksikan dengan… Sejumlah larutan CH3COOH = 0,05 M direaksikan dengan larutan KOH 0,05 M membentuk larutan penyangga dengan pH=5. jika KaCH3COOH = 2×10 ^ - 5 perbandingan…
- Semakin besar pendapatan seseorang, maka semakin… semakin besar pendapatan seseorang, maka semakin besar tarif pajak yang akan diterima . Hal tersebut merupakan sistem pungutan pajak berdasarkan tarif a . distribusi b…
- Jika dua benda bergerak dengan kecepatan sama,… Jika dua benda bergerak dengan kecepatan sama, manakah yang lebih sukar anda hentikan benda yang bermassa besar atau yang kecil ? Jawaban yang benar adalah…
- Hitung pH larutan yang merupakan campuran dari 100… Hitung pH larutan yang merupakan campuran dari 100 mL larutan CH3COOH 0,15 M dengan 150 mL larutan NaOH 0,1 M (Ka CH3COOH = 10^-5)! Jawaban…
- Perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi… perubahan apa yang akan meningkatkan laju reaksi antara I2(s) dan H2(g) ? a. Menurukan tekanan parsial H2(g) b. Mereaksikan bongkahan I2(s) besar daripada bongkahan-bongkahan I2(s)…
- Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda ">" atau " Isilah titik-titik di bawah ini dengan tanda ">" atau "<", sehingga menjadi kalimat yang benar. c. -8 ... -13 Jawaban yang benar adalah > Perhatikan…
- Berikut ini, manakah anion asamnya (basa… berikut ini, manakah anion asamnya (basa konjugasinya) memberikan basa yang paling kuat? a. HSO4- b. Cl- c. C2H3O2- d. NO3- Jawaban yang benar adalah C.…
- Terdapat larutan CH3COOH 0,1 M dengan pH = 3, maka… Terdapat larutan CH3COOH 0,1 M dengan pH = 3, maka pH larutan 0,1 M CH3COONa adalah ... A. 7 B. 10 C. 8 D. 11…
- Larutan berikut apabila dicampurkan dalam segala… Larutan berikut apabila dicampurkan dalam segala perbandngan dapat membentuk larutan penyangga. (1) CH3COOH dan NaOH (2) NH4OH dan HCl (3) HF dan KF (4) CH3COOH…
- Tentukan sifat larutan (asam, basa, atau netral) dan… Tentukan sifat larutan (asam, basa, atau netral) dan harga pH beberapa larutan garam berikut! (Ka HCN = 6,2 × 10^−10, Ka HF = 6,6 ×…
- Lima jenis asam HA. HB. HC. HD. HE dengan tetapan… Lima jenis asam HA. HB. HC. HD. HE dengan tetapan ionisasi asam (ka) berturut-turut 1,5×10^(−6);1,2×10^(−6);1,0×10^(−6);1,2×10^(−5); dan 2×10^(−5). asam yang terkuat adalah... asam yang terkuat adalah…
- Urutkan bilangan di bawah ini ke dalam sebuah garis… Urutkan bilangan di bawah ini ke dalam sebuah garis bilangan. -5,-10,-8,-21,-4,-7,-15 Tentukan bilangan terkecil dan bilangan Jawaban yang benar adalah -21 Pembahasan : Konsep =>…
- Larutan amonia 0,1 M memiliki pH yang sama dengan… Larutan amonia 0,1 M memiliki pH yang sama dengan larutan kalsium hidroksida 0,02 M. Derajat disosiasi amonia adalah ... Jawaban: 0,4 atau 40%. Nilai derajat…
- Jika 100 mL larutan CH3COOH 0,1 M (ka CH3COOH = 1 x… Jika 100 mL larutan CH3COOH 0,1 M (ka CH3COOH = 1 x 10^-5) direaksikan dengan larutan NaOH 0,1 M ternyata pH larutan yang terjadi adalah…