Tentukan hasil dari 4³ × 4⁵ ÷4²

Tentukan hasil dari 4³ × 4⁵ ÷4²

Jawaban: 4096

Konsep:
a^b · a^c = a^(b+c)

a^b ÷ a^c = a^(b-c)

Pembahasan:
dengan konsep diatas, kita dapat menyelesaikan soal tersebut seperti berikut:
4³ × 4⁵ ÷ 4²
= 4^(3+5) ÷ 4^2
= 4^8 ÷ 4^2
= 4^(8-2)
= 4^6
= 4096

Jadi, hasil dari 4³ × 4⁵ ÷4² adalah 4096.

Baca Juga :  Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida menurut reaksi: CaCO3(s) + HCl(aq) → CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) (belum setara) Berapa liter gas CO2 yang dihasilkan jika diukur pada: c. tekanan dan temperatur sama dengan saat 5 liter gas H2S massanya 1,36 gram?