Share
0,5 ton + 0,75 kuintal + 87 kg =
Jawabanya adalah 662 kg
Yuk simak pembahasanya
Ingat
1 ton = 1.000 kg
1 kuintal = 100 kg
Sehingga
0,5 ton = (0, 5 × 1.000) kg = 500 kg
0,75 kuintal = (0, 75 × 100) kg = 75 kg
0,5 ton + 0,75 kuintal + 87 kg
= 500 kg + 75 kg+ 87 kg
= 662 kg
Jadi Jawabanya adalah 662 kg
Semoga membantu ya
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan… Sebuah aula suatu gedung berbentuk balok dengan ukuran panjang 10 meter, lebar 8 meter dan tingginys 11 meter. Dinding bagian dalam sula akan dicat dengan…
- Diketahui vektor u= (0, -2) dan v= (-3, 5) jika… diketahui vektor u= (0, -2) dan v= (-3, 5) jika a=2u-v dan b = u-2v hasil a. b adalah Jawabanya: a·b=138 1) Jika diketahui vektor…
- Jika r=10,5cm dan π=22/7 maka luas kulit bola… Jika r=10,5cm dan π=22/7 maka luas kulit bola tersebut adalah Jawabanya adalah 1.386 cm² Yuk simak pembahasanya Gunakan rumus luas permukaan bola L = 4×π×…
- Faktor dari 32 faktor dari 32 Jawaban : 1, 2, 4, 8, 16, dan 32 Perhatikan penjelasan berikut ya. Ingat kembali : → Faktor adalah bilangan-bilangan yang dapat…
- Suatu garis melalui titik K(-1,-6) dan L(-4,-3) maka… Suatu garis melalui titik K(-1,-6) dan L(-4,-3) maka persamaan garis tersebut adalah Jawabanya: y=-x-7 Ingat! persamaan garis yang melalui dua titik (x1, y1) dan (x2,…
- Lafal berikut ini yang menunjukkan Allah swt.… Lafal berikut ini yang menunjukkan Allah swt. sebagai Maha Penyembuh adalah... a. اللهم b. رب الناس c. أذهب البأس d. شفاؤك e. الشافى Jawabanya E.…
- Tentukanlah himpunan penyelesaian dari… Tentukanlah himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan-pertidaksamaan berikut. i. -2(5x+4) - x > 3 - (6x-5) Jawabanya: {x< -16/5} Ingat! 1) a(b-c)=ab-ac 2) a+b>c→a+b-b>c-b (kedua ruas dikurangi…
- 3 per 4 kuintal berapa kg? 3 per 4 kuintal berapa kg? Jawaban: 1 kuintal = 100 kg 3/4 × 100 = 75 kg Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih…
- Bentuk sederhana dari perbandingan 2,4 ton dan 32… Bentuk sederhana dari perbandingan 2,4 ton dan 32 kuintal adalah .. Jawaban yang benar adalah 3 : 4. Pembahasan: Perbandingan adalah membandingkan dua nilai atau…
- Rasulullah selalu bersabar terhadap gangguan dari… Rasulullah selalu bersabar terhadap gangguan dari kaum kafir dalam berdakwah. Hal tersebut merupakan contoh sabar dalam Jawabanya adalah sabar dalam menerima musibah. Sabar ada 3…
- Dalam beberapa kali panen kakek memperoleh 2,5… dalam beberapa kali panen kakek memperoleh 2,5 kuintal 135 kg dan 0,5 ton padi jumlah panen padi kakek seluruh nya adalah.... kg Jawaban : 885…
- Sebuah truk mengangkut 18 1/2 kui tal beras.truk itu… Sebuah truk mengangkut 18 1/2 kui tal beras.truk itu mengangkut hingga 4 kali dengan muatan yang sama .berapa kuintal jumlah muatan yang diangkut truk tersebut…
- Sebutkan 5 perbedaan perkembangan ilmu pengetahuan… sebutkan 5 perbedaan perkembangan ilmu pengetahuan antara Bani Umayyah dan Bani Abbasiyah Jawabanya sebagai berikut. Bani Umayyah merupakan dinasti yang memerintah setelah Khulafaur Rasyidin. Bani…
- ه. أ ... درس الرياضيات؟ نعم، ... درس الرياضيات. $ina… ه. أ ... درس الرياضيات؟ نعم، ... درس الرياضيات. $ina apa artinya dan jawabanya Jawaban: درس الرياضيات؟ نعم، الان درس الرياضيات sekarang pelajaran olah raga? iya, sekarang pelajaran olah raga Penjelasan: Pelajari lebih…
- Tentukan 3 bilangan selanjutnya dari pola barisan… Tentukan 3 bilangan selanjutnya dari pola barisan bilangan berikut: 1,4,9,16,25 Pembahasan: polanya yaitu bilangan kuadrat, 1 kuadrat = 1 2 kuadrat = 4 3 kuadrat…