Seorang petani bawang dari Brebes membawa 70 karung bawang merah hasil panennya untuk dijual pada seorang Agen di Bekasi. Masing-masing karung berisi 30 kg bawang. Setelah tiba di Bekasi setiap karung dibuka ternyata 15% bawang itu sudah busuk. Berapa kg bawang yang masih bagus (tidak busuk)?*

 Seorang petani bawang dari Brebes membawa 70 karung bawang merah hasil panennya untuk dijual pada seorang Agen di Bekasi. Masing-masing karung berisi 30 kg bawang. Setelah tiba di Bekasi setiap karung dibuka ternyata 15% bawang itu sudah busuk. Berapa kg bawang yang masih bagus (tidak busuk)?*
A. 1675 kg
B. 1785 kg
C. 975 kg
D. 315 kg

Jawaban

B. 1.785 kg

 

Penjelasan dengan langkah-langkah:

yang masih utuh

= (100 – 15)% x 70 x 30

= 85% x 2.100

= 85/100 x 2.100

= 1.785 kg

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  1. akses ke pasar tidak diatur 2. akses informasi pasar tidak diatur 3. perdagangan jasa tanpa pajak atau hambatan perdagangan 4. perdagangan barang tanpa pajak termasuk tarif atau hambatan perdagangan Pernyataan di atas merupakan kebijakan berupa ....