disajikan diagram P-T larutan gula 1 m dan air sebagai berikut.
pernyataan berikut yang tepat mengenai diagram P-T tersebut adalah…
a. garis BC merupakan garis beku air
b. titik J merupakan titik didih larutan gula
c. titik H merupakan titik beku larutan gula
d. garis DE merupakan garis didih larutan gula
e. garis IJ merupakan penurunan tekanan uap gula
Jadi, jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah titik J merupakan titik didih larutan gula (B).
Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham ya ^^
Sifat koligatif merupakan sifat-sifat yang dimiliki oleh larutan secara umum dan besarnya sifat tersebut bergantung pada jumlah partikel yang terdapat dalam larutan bukan pada jenis larutannya. Adapun sifat-sifat tersebut adalah:
1. Penurunan tekanan uap
2. Kenaikan titik didih
3. Penurunan titik beku
4. Tekanan osmotik
Untuk sifat no 1-3 dapat dituangkan dalam diagram fasa tiga titik temu seperti gambar pada soal.
a. Titik H/A merupakan titik beku pelarut, sedangkan titik I/C merupakan titik didih pelarut.
b. Garis putus-putus merupakan garis untuk larutan, sedangkan garis menyambung merupakan garis untuk pelarut.
c. Titik G/D merupakan titik beku larutan gula, sedangkan titik J/F merupakan titik didih larutan gula.
d. Garis I-J/C-F merupakan kenaikan titik didih larutan gula.
e. Garis H-G/A-D merupakan penurunan titik beku larutan gula.
Daftar isi
Rekomendasi lainnya :
Perhatikan sifat-sifat zat berikut : 1. dalam… perhatikan sifat-sifat zat berikut : 1. dalam larutan mengandung kation H+ 2. dalam larutan mengandung anion SO4 2- 3. mengubah lakmus biru menjadi merah 4.…
Berikut ini dua contoh peristiwa kimia: (1)… Berikut ini dua contoh peristiwa kimia: (1) pemakaian urea untuk mencairkan salju (2) produksi air tawar dari air !aut Contoh tersebut berkaitan dengan sifat koligatif…
Di antara persamaan berikut, tentukan yang merupakan… Di antara persamaan berikut, tentukan yang merupakan persamaan garis lurus! (i) x−6=y (ii) 2x²+y=6 (iii) x=2/3y (iv) y²+x²=9 (v) x+2y=√(7) (vi) y/3−2x+4²=0 jawaban untuk soal…
Termometer yang memiliki titik didih air 212° adalah Termometer yang memiliki titik didih air 212° adalah Jawaban yang tepat ialah termometer yang memiliki titik didih air 212° adalah termometer Fahrenheit. Termometer merupakan alat…
Pernyataan dibawah ini yang tidak tepat mengenai… pernyataan dibawah ini yang tidak tepat mengenai unsur lingkaran adalah .... A. diameter adalah ruas garis yang menghubungkan sembarang 2 titik pada lingkaran B. apotema…
Pada titrasi asam asam asetat oleh natrium… Pada titrasi asam asam asetat oleh natrium hidroksida dengan menggunakan indikator fenolftalein, pada mulanya pH berubah secara lambat, kemudian berlangsung cepat di sekitar titik ekuivalen.…
Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! d.… Tentukan kemolaran ( molaritas ) larutan berikut! d. larutan yang mengandung 10% massa NaOH, massa jenis larutan adalah 1,1 kg/L molaritas larutan tersebut adalah 2,75…
Tentukan bayangan titik A(-2, 4) jika :… Tentukan bayangan titik A(-2, 4) jika : Direfleksikan terhadap garis y = x dilanjutkan oleh garis x = 2 Jawaban : A''(0, -2) Perhatikan penjelasan…
Berapa titik didih larutan naftalena (c10h8) 5 gram… Berapa titik didih larutan naftalena (c10h8) 5 gram dalam 10 gram benzena, jika diketahui konstanta kenaikan titik didih benzena adalah 2,53°c/m dan titik didih benzena…
Elektrolit yang memiliki tekanan osmotik paling… sifat koligatif larutan adalah suatu sifat larutan yang tidak tergantung pada suatu jenis zat yang larut tetapi hanya tergantung pada konsentrasi partikel zat larutannya. kemudian…
Jika kamu membuat larutan gula dengan cara… Jika kamu membuat larutan gula dengan cara memasukkan 20 gram gula ke dalam segelas air (125 mL), berapakah konsentrasi larutan gula tersebut dalam satuan g/L?…
Tentukan gradien garis yang melalui titik pusat O… Tentukan gradien garis yang melalui titik pusat O dan titik P(3,9). Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 3. Perhatikan konsep berikut. Misalkan terdapat garis yang…