Contoh pilihan kata variasi dalam teks deskripsi “gebyar pementasan tari kolosal ariah”
Menurut KBBI, kata variasi memiliki beberapa pengertian yaitu:
- Tindakan atau hasil perubahan dari keadaan semula,
- Bentuk yang lain; bentuk yang berbeda,
- Hiasan tambahan
- Perubahan rupa yang turun temurun pada binatang yang disebabkan oleh perubahan lingkungan
Pembahasan
Dalam teks “Gebyar Pementasan Tari Kolosal Ariah” terdapat kata variasi berupa “memukau, memesona, megah, dan fantastik” yang terdapat pada kalimat kedua terakhir yaitu kalimat “Pementasan ini sangat memukau,memesona,megah,dan fantastik.” Kata variasi dalam kalimat tersebut berkedudukan sebgai kata sifat yang dalam bentuk lain atau bentuk berbeda. Walaupun berbeda makna, kalimat ini tetap termasuk kalimat padu.
Contoh lain mengenai kata variasi terdapat pada kalimat “Konon, ia adalah seorang raja yang tegas dan berwibawa.” Kata variasi yang digunakan yaitu tegas dan berwibawa.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut di Google News
ilmuantekno.com
Rekomendasi lainnya :
- Write an adjective for each noun smell Write an adjective for each noun smell Jawabannya adalah "smelly". Perintah soal adalah menuliskan bentuk adjective dari kata benda "smell". Kata sifat atau adjective adalah…
- Ubahlah kalimat langsung berikut ini menjadi kalimat… Ubahlah kalimat langsung berikut ini menjadi kalimat tidak langsung! b. Tante berkata, "Kalian harus segera pulang sebentar lagi akan turun hujan." Kalimat tidak langsung berdasarkan…
- Contoh kalimat "silat lidah" dan "kaki seribu" contoh kalimat "silat lidah" dan "kaki seribu" Contoh kalimat 'silat lidah' adalah "Adi dan Budi bersilat lidah dalam kegiatan debat tersebut.", sedangkan contoh kalimat '…
- Kata kerja transitif terdapat pada kalimat ... Kata kerja transitif terdapat pada kalimat ... A. kepompong tergeletak pada dahan yang patah. B. semut menghina kepompong karena tidak bisa ke mana-mana C. semut…
- Puisi adalah puisi adalah Puisi adalah teks atau karangan yang mengungkapkan pikiran dan perasaan penyairnya dengan mengutamakan keindahan kata-kata. Berikut ini pembahasan untuk menjawab soal tersebut. Puisi…
- Temukan kalimat opini ?temukan isi kesimpulan pada teks? Temukan kalimat opini ?temukan isi kesimpulan pada teks? Kalimat opini dalam teks tersebut yaitu tari tradisional umumnya memiliki nilai historis yang tinggi, pedoman yang luas dan…
- Ciri-ciri teks persuasif di bawah ini yang benar adalah… Ciri-ciri teks persuasif di bawah ini yang benar adalah… a. Disusun dengan kalimat-kalimat yang mengandung nilai sastra yang tinggi sehingga mampu menghibur pembaca. b. Berusaha…
- Kata perujukan adalah kata perujukan adalah Kata perujukan adalah kata yang digunakan untuk merujuk bagian teks sebelumnya maupun sesudahnya dalam suatu kalimat. Untuk memahami alasannya, mari simak pembahasan…
- Pengunjung bisa sekalian menikmati aneka sajian… Pengunjung bisa sekalian menikmati aneka sajian kuliner tradisional dan membeli aneka kerajinan yang menjadi ciri khas Bali untuk dijadikan oleh-oleh. Makna kata tradisional dalam kutipan…
- Antonim dari kata keterpurukan Antonim dari kata keterpurukan Antonim dari kata keterpurukan adalah 'kebangkitan'. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Antonim adalah perlawanan makna kata. Untuk menemukan antonim kata, kita harus…
- Bung Karno adalah salah satu tokoh sejarah dalam… Bung Karno adalah salah satu tokoh sejarah dalam kemerdekaan Indonesia. Beliau menyusun konsep teks proklamasi bersama Bung Hatta dan menandatanganinya atas nama bangsa Indonesia. Kalimat…
- Write sentences from these words. Put the verb in… Write sentences from these words. Put the verb in the right form (arrive or arrives etc.). Example: 1. (always/early/Sue/arrive) => Sue always arrives early. 7.…
- Angkat segera tempe jika sudah tampak kecokelatan.… 18. Angkat segera tempe jika sudah tampak kecokelatan. Kalimat di atas menggunakan jenis kata keterangan .... a. cara b. alat c. syarat d. tujuan Pilihan…
- Degree of comparison 2. His cook is .........… Degree of comparison 2. His cook is ......... (spicy) than my mother cook. Jawaban yang benar adalah: spicier. Mari simak pembahasan soal berikut ini! Soal…
- Penari Saman berjumlah ganjil. Mereka menyanyikan… 1. Baca teks deskripsi berikut. Penari Saman berjumlah ganjil. Mereka menyanyikan syair lagu berbahasa Gayo bercampur dengan bahasa Arab saat menari. Nyanyian dalam Tari Saman…