perempuan merayakan ulang tahun dengan kostum boneka barbie, sementara laki-laki merayakan ulang tahun dengan kostum spiderman. klasifikasi ini menunjukan konsep
A. gender
B. usia
C. jenis kelamin
D. senioritas
E. hobi
Jawabannya adalah A. Gender
Yuk, simak penjelasannya!
Gender adalah pembedaan peran, kedudukan, tanggung jawab, dan pembagian kerja antara laki-laki dan perempuan yang ditetapkan oleh masyarakat berdasarkan sifat perempuan dan laki-laki yang dianggap pantas menurut norma, adat istiadat, kepercayaan atau kebiasaan masyarakat.
Dalam soal di atas terlihat bahwa adanya perbedaan antara laki-laki dan perempuan, ini dijelaskan dalam konsep gender. Dalam aspek biologis laki-laki dan perempuan memiliki perbedaan, dimana laki-laki lebih tegas dan kuat serta tidak memiliki sifat feminim, sedangkan perempuan terlahir sebagai sosok pribadi yang feminim dan lembut.
Rekomendasi lainnya :
- Menurut UU no.20 tahun 1999 pasal 2 ayat 2 angkatan… Menurut UU no.20 tahun 1999 pasal 2 ayat 2 angkatan kerja adalah penduduk yang usia kerja… Jawabannya adalah penduduk yang berusia di atas 15 tahun…
- 1. perhatikan pernyataan berikut. 1) dapat bekerja… 1. perhatikan pernyataan berikut. 1) dapat bekerja sama. 2) menggunakan kostum yang sama. 3) memiliki pemahaman karya tari. 4) menguasai gerak tari. unsur yang perlu…
- Based on the text, answer the following questions.… Thursday, July 19th, 2007 It was my birthday yesterday. To my great surprise and dismay, my friends at school had completely forgotten about. I wass…
- Biografi ra.kartini biografi ra.kartini R.A. Kartini Raden Ajeng Kartini lahir di Jepara 21 April 1879. Ayahnya adalah Raden Mas Adipati Ario Sosroningrat yang merupakan Bupati Jepara. Kartini…
- Ambal Warsa tegese?? Ambal Warsa tegese?? Jawaban: Mengeti dina kelairan Soal ini menanyakan arti dari "ambal warsa". Dalam Bahasa Indonesia, ambal warsa berarti ulang tahun. Sedangkan makna dari…
- What kind of greeting card? To: Shella May your birthday bring a smile to your face,Happiness to your heart, And many blessings to your life. Happy Birthday to you Nahdah…
- Usaha-usaha yang dilakukan di bawah ini untuk… Usaha-usaha yang dilakukan di bawah ini untuk menghambat pertam bahan penduduk adalah dengan menggunakan .... A. usia perkawinan yang ideal wanita 15 tahun- pria 16…
- Linda : Citra, besok kita lakukan gladi bersih! (1)… Linda : Citra, besok kita lakukan gladi bersih! (1) Citra : Ah, kamu malas keluar rumah besok. Kita lakukan sekarang saja. (2) Linda : Kostum…
- Contoh permohonan maaf dalam pidato Contoh permohonan maaf dalam pidato Pidato adalah suatu bentuk kegiatan yang dilakukan seseorang dengan tujuan menyampaikan informasi atau membahas sebuah permasalahan kepada orang banyak. Contoh permohonan…
- 2. Saudagar tanah memiliki 3 anak laki-laki dan 2… 2. Saudagar tanah memiliki 3 anak laki-laki dan 2 anak perempuan Dia bermaksud membagi tanah seluas 10 hektar kepada semua anaknya dengan bagian anak laki-laki…
- Menurut pendapat kalian bagaimana proses terjadinya… menurut pendapat kalian bagaimana proses terjadinya integrasi sosial terhadap kedudukan sosial,ras,agama,bahasa dan kebiasaan Jawabannya adalah: 1. Sikap toleransi terhadap semua golongan masyarakat. 2. Tidak adanya…
- Siswa suka maju terdiri dari 12 siswa laki laki dan… Siswa suka maju terdiri dari 12 siswa laki laki dan 20 siswa perempuan. Tuliskan 3 perbandingan (Rasio) dari soal di atas. Jawaban dari pertanyaan di…
- "Di sini anda adalah delegasi Negara-negara anda.… "Di sini anda adalah delegasi Negara-negara anda. Pengusaha, anggota perhimpunan, wartawan, atau politisi. Akan tetapi, sebenarnya anda adalah ayah, ibu, saudara laki-laki, saudara perempuan, paman,…
- Susunan Karyotipe Sel tubuh perempuan adalah.... Susunan Karyotipe Sel tubuh perempuan adalah.... * O 22AA + XX O 44A + XXX O 44A + XXY O 23A + X O 23AA…
- Pada suatu kelas, 3/25 siswa adalah perempuan. Jika… Pada suatu kelas, 3/25 siswa adalah perempuan. Jika dinyatakan dalam persen adalah .... 3/25 × 100% = 12% Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut…