alat berikut bekerja menggunakan prinsip bernoulli:
1) karburator
2) dongkrak hidrolik
3) bejana berhubungan
4) alat penyemprot obat nyamuk dan parfum
5) gaya angkat pesawat terbang
pernyataan yang benar adalah …..
a. 1, 3 dan 4
b. 1, 3 dan 5
c. 1, 4 dan 5
d. 2,3 dan 4
e. 3, 4 dan 5
Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah C.
Prinsip Bernoulli adalah prinsip dalam mekanika fluida dimana besarnya energi sebelum aliran dan sesudah aliran akan sama dan peningkatan pada kecepatan fluida akan menimbulkan penurunan tekanan pada aliran tersebut.
Penerapan asas Bernoulli dapat kita temukan pada peristiwa atau alat yaitu tangki berlubang (penampungan air), alat penyemprot (obat nyamuk dan parfum), karburator pada motor, venturimeter, tabung pitot, dan gaya angkat pesawat terbang.
Maka, jawaban yang tepat adalah C.
Rekomendasi lainnya :
- Frekuensi gerakan kaki yang benar saat akan… frekuensi gerakan kaki yang benar saat akan melakukan prinsip dasar lari jarak pendek adalah Jawaban dari soal di atas adalah melangkah selebar dan secepat mungkin.…
- Permukaan air selalu rata jika berada pada tempat… permukaan air selalu rata jika berada pada tempat yang berhubungan, misalnya pada cerek,penyipat datar(waterpas),dan sumur merupakan prinsip... jawaban dari soal tersebut yaitu prinsip bejana berhubungan.…
- Jika daya yang dihasilkan oleh mesin pesawat saat… Jika daya yang dihasilkan oleh mesin pesawat saat pesawat mengudara dengan kecepatan 500 m/s adalah 10.000 kW, maka gaya dorong yang diberikan oleh mesin pesawat…
- Seorang anak menendang bola dengan gaya 200 N. Jika… Seorang anak menendang bola dengan gaya 200 N. Jika luas telapak kaki anak tersebut dalah 100.cm^2, hitunglah tekanan yang dibenikan oleh anak tersebut! Jawaban yang…
- Pemaparan atau penjelasan yang lengkap tentang… Pemaparan atau penjelasan yang lengkap tentang fenomena yang dilengkapi dengan peta, grafik,tabel dan diagram adalah prinsip ... a. deskriptif b. korologi c. persebaran d. interelasi…
- Tentukan pernyataan di bawah ini benar atau salah… Tentukan pernyataan di bawah ini benar atau salah (B/S). Peningkatan jumlah penduduk menyebabkan peningkatan laju pembangunan di sektor industri . Pernyataan tersebut benar Peningkatan jumlah…
- Dengan meninjau airfoil pada sayap pesawat terbang,… Dengan meninjau airfoil pada sayap pesawat terbang, dengan gambar berikut, maka dapat kita tentukan bahwa ... Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah ketika tekanan…
- Siapa penicpta pesawat terbang? Siapa penicpta pesawat terbang? Jawaban: Orville Wright dan Wilbur Wright. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Tangga 17 Desember 1903 merupakan hari bersejarah…
- Penerapan prinsip ekonomi konsumen ditunjukkan oleh… Perhatikan pernyataan berikut! 1) membeli barang sesuai daya beli dan dana yang ada 2) menggunakan sarana distribusi yang efektif dan efisien 3) menggunakan tenaga kerja…
- Pemanfaatan sumber daya alam berdasarkan prinsip… Pemanfaatan sumber daya alam berdasarkan prinsip ekoefisien berarti.... a .pembangunan yang ditunjukkan semata-mata untuk manusia b.eksploitasi tanpa memerlukan adanya usaha konservasi c.hasil pemanfaatan dinikmati oleh…
- Berikut yang tidak memengaruhi aktivitas pengikisan… berikut yang tidak memengaruhi aktivitas pengikisan pada sungai adalah a. kemiringan daerah aliran sungai b. volume air sungai c. kecepatan aliran sungai d. macam material…
- Angkat segera tempe jika sudah tampak kecokelatan.… 18. Angkat segera tempe jika sudah tampak kecokelatan. Kalimat di atas menggunakan jenis kata keterangan .... a. cara b. alat c. syarat d. tujuan Pilihan…
- Alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum pascal… Alat yang prinsip kerjanya berdasarkan hukum pascal adalah.... A. balon udara B. kapal selam C. galangan kapal D. alat pengangkat mobil Jawabannya adalah D. alat…
- Dalam berkoperasi harus memiliki toleransi, sifat… Dalam berkoperasi harus memiliki toleransi, sifat mau bekerja sama, dan sifat-sifat lainnya yang mengandung unsur kerja sama. ini merupakan asas .... Jawaban yang benar adalah…
- Pada gambar bejana berhubungan di atas diisi air dan… perhatikan gambar! pada gambar bejana berhubungan di atas diisi air dan alkohol. jika massa jenis air 1000 kg/m^3, tinggi air dan alkohol seperti tertulis di…