Bagian tengkorak terdiri dari tulang apa saja ? dan sebutkan juga jumlahnya..

Bagian tengkorak terdiri dari tulang apa saja ? dan sebutkan juga jumlahnya..

Tulang tengkorak terdiri dari 2 bagian, yaitu:
1. Tulang tempurung kepala atau cranium
Terdiri dari:
— Tulang ubun-ubun = 2 tulang
— Tulang kepala belakang = 1 tulang
— Tulang dahi = 1 tulang
— Tulang pelipis = 2 tulang
— Tulang tapis = 1 tulang
— Tulang baji = 1 tulang

2. Tulang wajah atau facial
Terdiri dari:
— Tulang rahang atas = 2 tulang
— Tulang rahang bawah = 1 tulang
— Tulang pipi = 2 tulang
— Tulang langit-langit = 2 tulang
— Tulang hidung = 2 tulang
— Tulang inferior nasal = 2 tulang
— Tulang mata = 2 tulang
— Tulang pangkal lidah = 1 tulang

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Biopori dikenal dengan istilah Teknologi Lubang Resapan (TLR), merupakan teknik untuk membuat wilayah resapan air hujan. Yang bukan manfaat biopori bagi lingkungan adalah….