Pada tanggal 5 Juni 2020, perusahaan salon kecantikan “Menawan” membeli perlengkapan dengan tunai seharga Rp750.000,00. Transaksi ini dalam persamaan akuntansi memengaruhi ….

Pada tanggal 5 Juni 2020, perusahaan salon kecantikan “Menawan” membeli perlengkapan dengan tunai seharga Rp750.000,00. Transaksi ini dalam persamaan akuntansi memengaruhi ….

A. Harta bertambah berupa Perlengkapan,
Utang bertambah berupa Utang usaha
B. Harta bertambah berupa Perlengkapan,
Modal bertambah berupa Kas
C. Harta bertambah berupa Perlengkapan,
Harta berkurang berupa Kas
D. Harta bertambah berupa Kas, Harta
berkurang berupa perlengkapan
E. Harta berkurang berupa Kas, Modal
berkurang berupa Uang

Jawabannya, C. Harta bertambah berupa Perlengkapan,
Harta berkurang berupa Kas

Dalam akuntansi akun perlengkapan dan kas merupakan rumpun akun harta/aset (aktiva). Saldo normal akun harta yaitu berada diposisi debit jika terjadi pertambahan harta dan sebaliknya jika terjadi pengurangan harta maka posisinya di kredit. Soal tersebut, terjadi pembelian harta berupa perlengkapan tunai, maka kas akan berkurang.

Oleh karena itu, persamaan akuntansi pada transaksi disoal tersebut yaitu:
– Harta bertambah berupa perlengkapan diposisi debit
– Harta berkurang berupa kas diposisi kredit

Kesimpulannya, (c) harta bertambah berupa Perlengkapan,
Harta berkurang berupa Kas.

Baca Juga :  Peristiwa unik yang dialami dan dianggap penting untuk menggapai cita cita