Breaking News

Deskripsikan upaya menghindari bahaya gunung api yang dapat dilakukan setelah terjadinya letusan gunung api

Deskripsikan upaya menghindari bahaya gunung api yang dapat dilakukan setelah terjadinya letusan gunung api

Jawabannya adalah sebagai berikut.

Penanggulangan bencana letusan gunung berapi dibagi menjadi tiga bagian, yaitu persiapan sebelum terjadi letusan, saat terjadi letusan, dan setelah terjadi letusan.

Hal yang harus dilakukan untuk menanggulangi bencana letusan gunung berapi sebelum terjadi letusan adalah sebagai berikut:

1. Pemantauan dan pengamatan kegiatan pada semua gunung berapi aktif.
2. Pembuatan dan penyediaan Peta Kawasan Rawan Bencana dan Peta Zona Risiko Bahaya Gunung Berapi yang didukung dengan Peta Geologi Gunung Berapi.
3. Melaksanakan prosedur tetap penanggulangan bencana letusan gunung berapi.
4. Melakukan bimbingan dan pemberian informasi gunung berapi.
5. Melakukan penyelidikan dan penelitian geologi, geofisika, dan geokimia di gunung berapi.
6. Melakukan peningkatan sumber daya manusia dan pendukungnya seperti peningkatan sarana dan prasarananya.

Hal yang harus dilakukan untuk menanggulangi bencana letusan gunung berapi setelah letusan adalah sebagai berikut:

1. Mengumpulkan data yang mencakup sebaran dan volume hasil letusan.
2. Mengidentifikasi daerah yang terancam bahaya.
3. Memberikan saran penanggulangan bahaya.
4. Memberikan penataan kawasan jangka pendek dan jangka panjang.
5. Memperbaiki fasilitas pemantauan yang rusak.
6. Menurunkan status kegiatan gunung berapi jika keadaan sudah lebih baik.
7. Melanjutkan pemantauan rutin.

Demikian jawaban disertai penjelasannya.

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Sebuah cermin cembung berjari-jari 12 cm sehingga jarak bayangan benda 3 cm di belakang cermin cembung. Tentukan perbesaran bayangan!