Perjanjian penyerahan jepang kepada sekutu ditandatangani oleh perwakilan kedua belah pihak, yaitu ….
a. laksamana maeda dan letnan jenderal teer poorten
b. jenderal yamamoto dan jenderal douglas mcarthur
c. mamoru shigemitsu dan jenderal douglas mcarthur
d. marsekal terauchi dan jenderal erwin romel
e. perdana menteri koiso dan franklin delano roosevelt
Jawaban yang benar adalah (C) mamoru shigemitsu dan jenderal douglas mcarthur.
Setelah pengeboman bom atom yang dilakukan oleh Amerika Serikat akhirnya Jepang menyerah tanpa syarat. Selanjutnya pada tanggal 2 September 1945 di atas Kapal USS Missouri yang berlabuh di Teluk Tokyo dilakukan penandatangan instrumen penyerahan Jepang. Dalam pertemuan tersebut Sekutu diwakili oleh Panglima Tentara Amerika Serikat di Asia Pasifik, Jendral Douglas MacArthur, dan Jepang diwakili oleh Menteri Luar Negeri, Mamoru Shigemitsu, setelah bertemu dengan Kaisar Jepang, Hirohito sehari sebelumnya.
Jadi, opsi jawaban yang benar adalah (C) mamoru shigemitsu dan jenderal douglas mcarthur.
Rekomendasi lainnya :
- Jepang membubarkan organisasi pergerakan yang… Jepang membubarkan organisasi pergerakan yang berkembang pada masa hindia-belanda, namun justru mengaktifkan kembali miai sebagai organisasi keislaman. tujuan dibentuknya miai oleh jepang adalah …. Supaya…
- Kondisi Indonesia yang sedang Vacuum of Power akibat… Kondisi Indonesia yang sedang Vacuum of Power akibat dari menyerahnya Jepang pada Sekutu, membuat semangat dan keinginan untuk menyatakan kemerdekaan memuncak di kalangan Pemuda. Hal…
- Berbeda dengan pemerintah hindia belanda yang… Berbeda dengan pemerintah hindia belanda yang cenderung anti terhadap umat islam, jepang lebih ingin bersahabat dengan umat islam di indonesia. jepang sangat memerlukan kekuatan umat…
- Apa yang dilakukan jepang untuk mengalahkan amerika serikat? apa yang dilakukan jepang untuk mengalahkan amerika serikat? Jawabannya adalah dengan melakukan pengeboman terhadap Pearl Harbour, Hawaai AS yang merupakan pangkalan militer milik AS. Pembahasan…
- Isi dari rum royen isi dari rum royen Isi dari Perjanjian Roem-Royen, yakni pihak Indonesia bersedia mengeluarkan perintah untuk menghentikan perang gerilya, pihak Belanda menyetujui kembalinya RI ke Yogyakarta,…
- Kesepakatan atau Perjanjian Indonesia dengan Belanda… Kesepakatan atau Perjanjian Indonesia dengan Belanda yang terjadi pada masa kabinet Amir Syarifuddin adalah .... Jawaban yang benar adalah perjanjian Renville. Perjanjian Renville merupakan perjanjian…
- Apakah yang membuat Raffles memiliki perbedaan… Gubemur jendral Sebagai penguasa di wilayah Nusantara, Gubemur Jenderal Belanda biasa bersikap keras dan bahkan cenderung kasar terhadap rakyat. Daendels, Van Den Bosch, dan van…
- Sumber daya air secara terpusat dikelola oleh… Sumber daya air secara terpusat dikelola oleh pemerintah. lembaga pemerintah yang memiliki fungsi terkait penyusunan norma, standar, prosedur, dan kriteria pengelolaan sumber daya air adalah…
- Para golongan muda mengadakan rapat di laboratorium… Para golongan muda mengadakan rapat di laboratorium jalan cikini yang menghasilkan keputusan .... a. mendesak golongan tua untuk segera memproklamasikan kemerdekaan b. proklamasi segera dilaksanakan…
- 2. Apa isi perjanjian Renville? Jawab: 3. Apa isi… 2. Apa isi perjanjian Renville? Jawab: 3. Apa isi ultimatum Sekutu kepada rakyat Surabaya? Jawat 2. 1). Pembentukan Republik Indonesia Serikat (RIS) dengan segera. 2).…
- Organisasi sosial bentukan jepang yang dipimpin oleh… Organisasi sosial bentukan jepang yang dipimpin oleh tokoh tokoh nasional yang dikenal dengan empat serangkai yaitu .... Jawaban yang tepat adalah Putera. Sebagai ganti Gerakan…
- Secara resmi perang dunia II berakhir pada... Secara resmi perang dunia II berakhir pada... A. jepang menandatangani dokumen instrumen of surrender di atas kapal missouri B. berakhirnya pertempuran di stalingrad C. pengeboman…
- Dalam Perang Dunia I. Amerika Serikat memihak Blok… Tahun 1915, Italia membelot ke Tripel Entente dan meninggalkan Tripel Alliance karena dijanjikan mendapat wilayah Dalmatia yang kata itu diduduki Austria- Hongaria. Setelah itu, Turki…
- Dalam cara pembayaran Bill of Exchange, kan… Dalam cara pembayaran Bill of Exchange, kan Eksportir membuat wessel kan kak, yg dimana dalam wesel itu dibutuhkan tanda tangan si eksportir dan importir. Lalu…
- Badan usaha yang berbentuk CV, anggotanya terdiri… Badan usaha yang berbentuk CV, anggotanya terdiri dari sekutu aktif dan pasif. yang bertanggung jawab secara penuh dalam sebuah CV adalah.... Jawaban yang benar adalah…