Breaking News

Jelaskan istilah-istilah di bawah ini! n/10 EOM

Jelaskan istilah-istilah di bawah ini!
n/10 EOM

Jawaban: n/10 EOM artinya pembayaran dilakukan paling lambat 10 hari setelah akhir bulan

Penjelasan:
Berikut merupakan beberapa syarat pembayaran dalam pembelian dan penjualan barang dagang:
1. Tunai atau kontan artinya pembayaran dilakukan saat terjadi transaksi.
2. n/30 artinya pembayaran dilakukan paling lambat 30 hari setelah terjadinya transaksi.
3. n/EOM (End of Month) artinya pembayaran dilakukan paling lambat akhir bulan.
4. n/10 EOM artinya pembayaran dilakukan paling lambat 10 hari setelah akhir bulan.
5. 2/10, n/30 artinya apabila pembayaran dilakukan dalam waktu 10 hari atau kurang setelah tanggal transaksi, terdapat potongan 2%, jangka waktu kredit 30 hari.

Jadi, n/10 EOM artinya pembayaran dilakukan paling lambat 10 hari setelah akhir bulan.

Baca Juga :  Dalam gelas kimia berisi ion-ion Mn^2+, Ni^2+ dan Zn^2+ dengan konsentrasi 0,0001 M ditambahkan larutan NaOH 0,0001 M, dengan jumlah volume yang sama. Dengan memperhatikan harga Ksp : Mn(OH)2 = 4,0 x 10^−14 Ni(OH)2 = 8,7 x 10^−19 Zn(OH)2 = 1,0 x 10^−17 Urutan zat yang lebih dahulu mengendap adalah ...