Hubungan pengelolaan keuangan negara dengan DPR adalah ….
a. setiap mencetak uang harus seijin dpr
b. setiap pengeluaran wang negara seberapapun harus dipertanggungjawabkan kepada dpr
c. setiap mencetak uang harus dilaporkan kepada pr dan juga jumlahnya
d. pengelolaan uang negara yang tercermin dalam apbn harus mendapat persetujuan dari pr setelah diajukanpemerintah
e. setiap akhir tahun presiden harus bertanggung jawab pada sidang dpr
Jawabannya adalah opsi D.
Pembahasan
DPR memiliki hubungan dengan pengelolaan keuangan negara. Pengelolaan keuangan negara bisa terlihat dalam APBN yang disusun oleh Pemerintah setiap tahunnya. APBN bisa diaplikasikan jika mendapatkan persetujuan dari DPR. Sedangkan, jika DPR tidak menyetujui rancangan APBN yang diajukan oleh pemerintah, maka APBN yang dijalankan oleh pemerintah adalah APBN tahun lalu.
Pengelolaan keuangan negara oleh pemerintah juga dijalankan melalui kebijakan fiskal. Kebijakan ini bisa diterapkan dengan adanya diskusi dan kesepakatan dengan DPR.
Berdasarkan penjelasan di atas maka jawabannya adalah opsi D yaitu pengelolaan uang negara yang tercermin dalam APBN harus mendapat persetujuan dari DPR setelah diajukan pemerintah.
Rekomendasi lainnya :
- Dalam mengatasi inflasi dengan kebijakan pasar… Dalam mengatasi inflasi dengan kebijakan pasar terbuka pemerintah menjual….. A. Surat berharga perusahaan BUMN B. Surat berharga perusahaan swasta C. Surat utang negara dan SBI…
- Salah satu yang kurang dalam pengelolaan kopi di… Salah satu yang kurang dalam pengelolaan kopi di Indonesia adalah pengelolaan pasca-panen produk seperti kegiatan pasca panen masih banyak dilakukan dengan cara manual sehingga memakan…
- International monetary fund termasuk salah satu… International monetary fund termasuk salah satu lembaga keuangan dunia. salah satu peran imf dalam keuangan dunia yaitu .... Jawaban yang benar adalah meningkatkan kualitas kehidupan…
- Uang saku diberikan kepada anak secara rutin atau… Uang saku diberikan kepada anak secara rutin atau hanya ketika berbuat benar Tidak setuju, karena uang jangan dijadikan imbalan untuk suatu kewajibannya. Bahkan, kebanyakan pakar menyebutkan keuangan…
- Uang dilihat dari nilainya, terbagi atas ..... uang dilihat dari nilainya, terbagi atas ..... Jawaban yang benar adalah uang penuh (full bodied money) dan uang tanda (fiat money). Pembahasan: Uang adalah suatu…
- BUMS merupakan partner pemerintah dalam menjalankan… BUMS merupakan partner pemerintah dalam menjalankan roda perekonomian negara yang sanagat membantu dalam penyediaan barang kebutuhan di masyarakat, fungsi teknis bums adalah .... BUMS adalah…
- Pengelolaan sumber daya kelautan dan perikanan yang… Pengelolaan sumber daya kelautan dan perikanan yang berkelanjutan, mampu menyelamatkan potensi sumber daya agar tetap tersedia dalam mewujudkan perikehidupan lestari yang menyejahterakan. Upaya penting yang…
- Penggunaan pemasangan lambang negara harus mengikuti …….. Penggunaan pemasangan lambang negara harus mengikuti …….. Garuda Pancasila juga merupakan lambang negara Republik Indonesia. Lambang tersebut harus dijaga sebagai tanda kehormatan negara. Penggunaan dan…
- Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk… Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk melaksanakan program pembangunan didaerahnya .pembiayaan pembangunan di peroleh dari berbagai sumber pendapatan berikut pernyataan yang tepat mengenai. tujuan anggaran…
- Hak asasi manusia perlu diakui, dihormati,… Hak asasi manusia perlu diakui, dihormati, dilindungi, dan ditegakkan. upaya untuk memahami pentingnya pengakuan, penghormatan, perlindungan, dan penegakan ham sangat diperlukan dalam rangka ... a.…
- Banyak negara berkembang mempunyai kekayaan sumber… Banyak negara berkembang mempunyai kekayaan sumber daya alam melimpah. Mengapa kekayaan tersebut belum bisa memacu perkembangan ekonomi negara tersebut? Jawaban yang benar adalah karena kualitas…
- Sebutkan 4 asas atau asas umum yang berlaku dalam… Sebutkan 4 asas atau asas umum yang berlaku dalam urutan undang-undang! Jawaban dari pertanyaan diatas adalah sebagai berikut : Berkaitan dengan asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan,…
- Suatu keluarga menggunakan jasa listrik, untuk… Suatu keluarga menggunakan jasa listrik, untuk alat-alat listrik sebagai berikut: a. 5 buah lampu masing-masing 40 watt menyala 8 jam setiap hari. b. 1 buah…
- Dampak positif pasar bebas diantaranya ... Dampak positif pasar bebas diantaranya ... a. barang impor murah mengganggu industri dalam negeri b.adanya ketergantungan terhadap negara maju c. muncul persaingan tidak sehat pada…
- Abi membeli sebuah jaket di Toko Makmur Jaya seharga… Abi membeli sebuah jaket di Toko Makmur Jaya seharga Rp160.000,00. Toko membagikan diskon sebesar 15% untuk setiap pembelian. Berapa jumlah uang yang harus dibayar Abi?…