Dalita membeli sebuah sepeda seharga rp 3.000.000,00.6 bulan kemudian sepeda tersebut ia jual ke temannya yang mempunyai sebuah bengkel dengan harga rp 2.800.000,00. bengkel tersebut kemudian berniat untuk menjual kembali sepeda tersebut sehingga sepeda nya dicat ulang dan membutuhkan modal sebesar rp 100.000,00 untuk mengecat. Apakah Dalita rugi atau untung menjual sepeda nya ke bengkel? berapa keuntungan/kerugiannya?
Jawaban dari soal ini adalah
1. Dalita rugi menjual sepedanya ke bengkel
2. Dalita merugi sebesar Rp 200.000,00
Harga jual – harga beli = Keuntungan/Kerugian
Keuntungan = harga jual > harga beli = bilangan positif
Kerugian = harga jual < harga beli = bilangan negatif
Diketahui:
Harga awal sepeda Dalita = Rp 3.000.000
Dijual ke bengkel = Rp 2.800.000
Bengkel berniat menjual dan mengeluarkan uang Rp 100.000,00 untuk mengecat sepeda.
Ditanya:
1. Apakah Dalita rugi atau untung menjual sepeda nya ke bengkel?
2. Berapa keuntungan/kerugiannya?
Jawab:
=Harga jual – harga beli
= Rp 2.800.000 – Rp 3.000.000
= – Rp 200.000,00
Karena hasil perhitungan bernilai negatif maka Dalita mengalami kerugian. Nominal kerugian ialah sebesar Rp 200.000,00.
Rekomendasi lainnya :
- Jarak rumah Andi ke sekolah adalah 4 km. Andi… Jarak rumah Andi ke sekolah adalah 4 km. Andi berangkat ke sekolah mengendarai sepeda dengan kecepatan rata-rata 20 km/jam. Berapa menit Andi mengendarai sepeda? Jawaban:…
- Siska naik sepeda ketika berangkat kesekolah.… Siska naik sepeda ketika berangkat kesekolah. Panjang jari-jari roda sepeda 28 cm. Jika selama perjalanan untuk sampai kesekolah roda sepeda berputar 4.000 kali, tentukan jarak…
- Ibu Sania mendorong sepeda roda 3 yang dinaiki Tio.… Ibu Sania mendorong sepeda roda 3 yang dinaiki Tio. Sepeda roda 3 memiliki pendorong di belakangnya. Pendorong membentuk sudut 60⁰ terhadap arah mendatar. Jika Bu…
- Pak riko menjual hp seharga Rp5.000.000,00 dan… Pak riko menjual hp seharga Rp5.000.000,00 dan mendapat kerugian sebesar 20%. Harga beli HP tersebut adalah .... jawaban untuk soal ini adalah Rp6.250.000,00 Soal tersebut…
- Pak Dani menjual sebuah mobil Rp 160.000.000. harga… Pak Dani menjual sebuah mobil Rp 160.000.000. harga tersebut merupakan harga setelah diskon 50% ditambah potongan harga 20%. Harga mobil tersebut sebenarnya adalah.. Misalkan harga…
- Ibu Sania mendorong sepeda roda 3 yang dinaiki Tio.… Ibu Sania mendorong sepeda roda 3 yang dinaiki Tio. Sepeda roda 3 memiliki pendorong di belakangnya. Pendorong membentuk sudut 60⁰ terhadap arah mendatar. Jika Bu…
- Bila pak suder membeli jengkol masih berkulit 2 ribu… Bila pak suder membeli jengkol masih berkulit 2 ribu perkilo geram biaya operasional 3 ribu harga jual pak suder 6 ribu perkilo gram berarti keuntungan…
- Tingkat harga minimum yang diberlakukan pemerintah… Tingkat harga minimum yang diberlakukan pemerintah bertujuan untuk .... a. melindungi konsumen b. melindungi produsen c. menambah keuntungan produsen d. menambah keuntungan konsumen Jawabannya B.…
- Seorang pedagang membeli 1 karung beras tertulis… Seorang pedagang membeli 1 karung beras tertulis bruto 50 kg Tara 4% dengan harga Rp 4.000.000,00 semua beras tersebut dijual dengan harga Rp 10.000,00 per…
- Ibu membeli 1 lusin pensil dengan harga rp20.000… ibu membeli 1 lusin pensil dengan harga rp20.000 jika pensil terebut dijual lagi oleh ibu dengan harga rp2.000 perbatang persentase keuntungan yang diperoleh ibu dari…
- Arzan membeli sebuah komputer bau sehargar… Arzan membeli sebuah komputer bau sehargar Rp4.000.000,00. Jika Arzan menjual komputer tersebut dan rugi 15% maka besarnya kerugian Arzan adalah... A. Rp650.000,00 B. Rp600.000,00 C.…
- Seorang pedagang membeli 2 lusin buku dengan harga… seorang pedagang membeli 2 lusin buku dengan harga Rp54.000 dan dijual kembali dengan harga rp2.500,00bsetiap buku, tentukan: a. harga penjualan 2 lusin buku b. persentase…
- Jarak tempuh Adit menggunakan sepeda 18 km dapat… Jarak tempuh Adit menggunakan sepeda 18 km dapat ditempuh dalam waktu 1,5 jam.Berapa kecepatan rata - rata sepeda tersebut ? Jawaban: Jadi, kecepatan rata -…
- Ibu membeli 8 lusin sendok. Harga setiap lusin… Ibu membeli 8 lusin sendok. Harga setiap lusin sendok adalah Rp15.000,00. Uang yang harus dibayar ibu sebesar... Rupiah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah…
- Harga beli suatu barang RP 512.000,00 dan harga… harga beli suatu barang RP 512.000,00 dan harga penjualannya RP 588.000,00 persentase untungnya...... a 15% b 16% c 17% d 18% Jawaban yang benar adalah…