Perhatikan data percobaan daya hantar listrik air dari berbagai sumber yang tercemar air limbah berikut ini ! Berdasarkan data tersebut, air limbah yang dapat digolongkan elektrolit semakin kuat adalah …..

Perhatikan data percobaan daya hantar listrik air dari berbagai sumber yang tercemar air limbah berikut ini !
Berdasarkan data tersebut, air limbah yang dapat digolongkan elektrolit semakin kuat adalah …..
a. 1, 3, dan 5
b. 2, 4, dan 6
c. 3, 5, dan 6
d. 4, 1, dan 5

Perhatikan data percobaan daya hantar listrik air dari berbagai sumber yang tercemar air limbah berikut ini ! Berdasarkan data tersebut, air limbah yang dapat digolongkan elektrolit semakin kuat adalah .....

Jawaban yang benar adalah D. 4, 1, dan 5.

Larutan elektrolit merupakan larutan yang dapat menghantarkan listrik. Hal ini karena dalam larutannya larutan ini dapat terurai menjadi ion-ionnya yang dapat bergerak bebas.
Larutan elektrolit dibedakan menjadi 2 jeni, yaitu elektrolit kuat dan elektrolit lemah. Untuk membedakannya dapat dilakukan uji nyala lampu. Pada larutan elektrolit kuat lampu akan menyala terang dan timbul gelembung gas, sedangkan pada elektrolit lemah lampu akan menyala redup atau tidak menyala dan terdapat gelembung gas.
Pada soal diatas, urutan penggolongan elektrolit yang semakin kuata adalah pada air nomor 4 < 1 < 5.
Elektrolit yang paling lemah adalah nomor 4 dan yang paling kuat adalah nomor 5.

Jadi, air limbah yang dapat digolongkan elektrolit semakin kuat adalah nomor 4, 1, dan 5.

Baca Juga :  Bola P bermassa 2 kg meluncur dari ketinggian h kemudian menumbuk benda yang diam seperti gambar di bawah. Jika massa bola q = 4 kg (g = 10 m/s^2) dan setelah bertumbukkan bola p berhenti, berapakah besar energi kinetik bola q akibat tumbukan tersebut ?