Suatu larutan asam lemah konsentrasinya 0,01 mol (Ka = 1,8 × 10-⁵) hitunglah konsentrasi ion H+
Jawaban: [H+] = 4,2 x 10⁻⁴ M
Sebelumnya, kakak akan ralat dulu untuk satuan konsentrasi yang benar adalah M (molaritas). Satuan mol digunakan untuk menunjukan jumlah zat.
Asam lemah adalah asam yang terionisasi sebagian dalam air (0 < α < 1).
Rumus perhitungan konsentrasi ion H+ dari asam lemah adalah:
[H+] = √Ka x Ma
keterangan:
[H+] = konsentrasi ion H+
Ka = tetapan ionisasi asam
Ma = molaritas asam
Maka, konsentrasi ion H+ adalah:
[H+] = √Ka x Ma
[H+] = √1,8 x 10⁻⁵ x 0,01 M
[H+] = √1,8 x 10⁻⁷ M
[H+] = 4,2 x 10⁻⁴ M
Jadi, konsentrasi ion H+ adalah 4,2 x 10⁻⁴ M.
Rekomendasi lainnya :
- Diketahui harga pH larutan asam lemah HA 0,1M adalah… Diketahui harga pH larutan asam lemah HA 0,1M adalah 3. Harga Ka asam HA tersebut adalah... HA adalah asam lemah yg terionisasi sebagian. pH =…
- Larutan penyangga yang dibuat dari campuran basa… larutan penyangga yang dibuat dari campuran basa kuat dengan asam lemah berlebih bersifat ... Jawaban : bersifat asam Larutan penyangga adalah larutan yang dapat mempertahankan…
- Kadar (%) massa H₂SO₄ (Mr = 98 g⋅mol⁻¹) yang… Perhatikan data titrasi asam-basa berikut! Kadar (%) massa H₂SO₄ (Mr = 98 g⋅mol⁻¹) yang terdapat dalam 20 mL larutan asam sulfat tersebut jika massa jenisnya…
- Suatu basa lemah BOH mempunyai Kb = 2 x 10-5 dan… Suatu basa lemah BOH mempunyai Kb = 2 x 10-5 dan pada saat diukur pH-nya = 3 + log 2, maka derajat ionisasi larutan basa…
- Suatu larutan dibuat dengan mencampurkan 200 ml… suatu larutan dibuat dengan mencampurkan 200 ml larutan CH3COOH 0,1 M dengan 100 ml larutan CH3COONa 0,1 M. jika diketahui Ka = 10-5. berapa pH…
- Pada percobaan titrasi CH3COOH dengan NaOH menurut… pada percobaan titrasi CH3COOH dengan NaOH menurut reaksi: CH3COOH + NaOH → CH3COONa + H2O sebanyak 25 ml larutan CH3COOH dititrasi, ternyata memerlukan 30ml larutan…
- Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi… Larutan garam NH4Cl 0,1 M mengalami reaksi hidrolisis. Jika Kh 10^-9, maka pH ... Jawaban yang benar adalah 5. Hidrolisis garam merupakan reaksi suatu garam…
- MENENTUKAN KONSENTRASI CH3COOH 25ML JIKA DITAMBAHKAN… MENENTUKAN KONSENTRASI CH3COOH 25ML JIKA DITAMBAHKAN NAOH 0,1 M 30 ML Jawaban dari pertanyaan diatas adalah 0,012 M. Cermati pembahasan berikut ini. Soal diatas dapat…
- Hitung pH larutan basa 50 mL larutan NH3 0,4 M! Hitung pH larutan basa 50 mL larutan NH3 0,4 M! pH larutan NH3 0,4 M adalah 11+log 2. Basa lemah merupakan senyawa basa yang tidak…
- Tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam… tulislah sifat asam !basa dan netral dari garam berikut CuSo4 Jawaban: asam Hidrolisis garam adalah penguraian garam menjadi ion-ion penyusunnya yang terjadi di dalam air.…
- pH dari larutan garam NH4CL 0,4 molar adalah..... kw… pH dari larutan garam NH4CL 0,4 molar adalah..... kw = 10^-14 ; kb = 10^-5 a. 5 - log 1 b. 5 + log 1…
- pH dari larutan garam CH3COONH4 0,1 molar dan… pH dari larutan garam CH3COONH4 0,1 molar dan diketahui : kw = 10^-14 ; ka = 1,8.10^-5 ; kb = 1,8.10^-5 a. 6 + log…
- Garam CaCN2 merupakan garam yang mengalami… Garam CaCN2 merupakan garam yang mengalami hidrolisis partial. Jika konsentrasi larutannya 0,08 M, maka pH larutan tersebut adalah .... (Ka HCN = 4x 10-3 dan…
- pH darilarutan yang terbentukpadahidrolisisgaram… pH darilarutan yang terbentukpadahidrolisisgaram nacn 0,01 M, jikadiketahuik hcn = 1 x 10^-10 adalah ... Jawaban : pH = 11 Hidrolisis garam adalah penguraian garam…
- Suatu larutan HCN 0,5 M (ka=510-5) akan memiliki… suatu larutan HCN 0,5 M (ka=510-5) akan memiliki konsentrasi ion H+ sebesar.... a.5.10-3. b.5.10-2. c.10-3. d.25.10-2. e.25.10-3 Jawaban : A HCN termasuk golongan asam lemah.…