Share
Salah satu manfaat pasar bagi produsen adalah…
a. sarana memproduksi barang dan jasa
b. tempat mendapatkan bahan bangunan
c. tempat menciptakan barang
d. tempat memasarkan hasil produksi
e. sarana perhitungan biaya produksi
Jawabannya adalah D.
Produksi adalah kegiatan menghasilkan barang atau jasa. Subyek yang melakukan produksi disebut sebagai produsen. Produsen memerlukan pasar agar terdapat tempat untuk memasarkan hasil produksinya, agar laku di pasaran.
Jadi, jawabannya adalah D ya.
Rekomendasi lainnya :
- Pada sebuah kafe yang berperan sebagai produsen adalah..... pada sebuah kafe yang berperan sebagai produsen adalah..... a. koki b. pengunjung c. pemilik Kafe d. pemodal Jawabannya adalah A. Produksi adalah kegiatan mengubah barang…
- Buatlah 10 pertanyaan beserta jawaban tentang… Buatlah 10 pertanyaan beserta jawaban tentang produksi, distribusi. konsumsi? Soal-soal beserta jawabannya mengenai produksi, konsumsi, dan distribusi: 1. Apa yang dimaksud dengan produksi dalam kegiatan ekonomi?Kegiatan produksi adalah suatu kegiatan yang…
- Peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi Peran IPTEK dalam kegiatan ekonomi 1. Produksi IPTEK dapat menunjang kegiatan produksi terutama kebutuhan akan mesin-mesin produksi, bahan baku untuk…
- Pak Iwan pergi ke pasar untuk membeli buah-buahan.… Pak Iwan pergi ke pasar untuk membeli buah-buahan. Di tempat penjual buah, ia melakukan tawar-menawar harga, hingga terjadi kesepakatan antara penjual dan Pak Iwan. Oleh…
- Berikut ini merupakan peran pelaku ekonomi dalam… Berikut ini merupakan peran pelaku ekonomi dalam perekonomian. 1. sebagai konsumen 2. pengguna faktor produksi 3. sebagai penyedia faktor produksi 4. pelaku perdagangan internasional Peran…
- Keterkaitan antara rumah tangga konsumen dan rumah… Keterkaitan antara rumah tangga konsumen dan rumah tangga produksi adalah ... a. pemakai barang dan jasa b. pemakai faktor produksi c. pemasok faktor modal dan…
- Pasar dimanfaatkan sebagai sarana memperkenalkan… Pasar dimanfaatkan sebagai sarana memperkenalkan hasil produksi kepada masyarakat. Hal ini sesuai dengan fungsi pasar sebagai .... a. sarana distribusi b. sarana pembentuk harga c.…
- Menentukan harga produk termasuk perencanaan .... Menentukan harga produk termasuk perencanaan .... a. produksi b. keuangan c. pemasaran d. manajemen e. gambaran usaha Jawabannya adalah A. Berikut penjelasannya ya! Perencanaan produksi…
- Petani merupakan pihak yang dapat di sebut.... Petani merupakan pihak yang dapat di sebut.... a.produsen b. konsumen c. distributor d. proklamator Aku bantu jawab ya.. Jawabannya A. Produsen mengapa produsen ya ?…
- Perbedaan pasar persaingan sempurna dengan pasar… perbedaan pasar persaingan sempurna dengan pasar persaingan monopolis Jawaban: Berikut merupakan penjelasan dari pasar persaingan sempurna dan pasar persaingan monopolis: 1. Pasar persaingan sempurna merupakan…
- Perusahaan yang beroperasi dalam pasar persaingan… Perusahaan yang beroperasi dalam pasar persaingan sempurna memiliki ciri berikut ini… a. perusahaan berproduksi pada tingkat tr maksimum b. kemudahan akses informasi untuk konsumen dan…
- Pak Budi seorang pengusaha sapi ia tambahan kandang… pak Budi seorang pengusaha sapi ia tambahan kandang untuk memelihara sapinya kandang digolongkan sebagai faktor produksi berupa.... a modal b kewirausahaan Jawaban yang benar adalah…
- Kebijakan pemerintah untuk mendorong ekspor adalah …. Perhatikan pernyataan berikut ini! (1) memberikan kemudahan kepada produsen barang ekspor. (2) keadaan pasar luar negeri. (3) menjaga kestabilan nilai tukar rupiah. (4) keuletan eksportir…
- Tingkat harga minimum yang diberlakukan pemerintah… Tingkat harga minimum yang diberlakukan pemerintah bertujuan untuk .... a. melindungi konsumen b. melindungi produsen c. menambah keuntungan produsen d. menambah keuntungan konsumen Jawabannya B.…
- Ketika terjadi kesepakatan pada suatu harga antara… Ketika terjadi kesepakatan pada suatu harga antara penjual dan pembeli maka saat itu pasar mempunyai fungsi … A. Distribusi B.Tawar-menawar harga C. Pembentuk harga D.…