Kebijakan pemerintah untuk memberikan premi kepada produsen dalam negeri berupa bantuan biaya produksi dan pembebasan pajak, dengan tujuan supaya produsen dapat menjual barang lebih murah dari harga barang impor adalah … . a tarif b subsidi c kuota d deskriminasi harga e dumping

Kebijakan pemerintah untuk memberikan premi kepada produsen dalam negeri berupa bantuan biaya produksi dan pembebasan pajak, dengan tujuan supaya produsen dapat menjual barang lebih murah dari harga barang impor adalah … .

a tarif
b subsidi
c kuota
d deskriminasi harga
e dumping

Jawabannya adalah B.

Pembahasan;

Subsidi merupakan kebijakan pemerintah berupa pemberian bantuan biaya produksi ataupun pembebasan pajak kepada produsen domestik agar mampu menjual dengan harga yang lebih murah sehingga menjadi lebih kompetitif dalam persaingan dengan barang-barang impor.

Jadi, jawabannya adalah B. subsidi

 

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut di Google News

ilmuantekno.com

Baca Juga :  Penyimpangan perbandingan fenotipe F2 dari 9 : 3 : 3 : 1 menjadi 9 : 3 : 4 pada persilangan dua sifat beda disebut… A kriptomeri B polimeri C hipostasis D epistasis E atavisme