Sebuah lampu bertuliskan 100 W/220 V, saat dinyalakan selama 24 jam maka besarnya energy listrik yang diubah menjadi energi cahaya adalah ………..
a. 20,0 KWH
b. 288 KWH
c. 2,4 KWH
d. 12 KWH
Jawaban : c. 2,4 KWH
Diketahui:
P = 100 W
V = 220 V
t = 24 jam
Ditanya: W = … ?
Pembahasan:
Energi listrik adalah suatu bentuk energi yang bersumber dari muatan listrik yang dapat menimbulkan medan listrik statis atau bergeraknya elektron pada konduktor (penghantar listrik).
Rumus energi listrik adalah sebagai berikut.
W = P x t
Keterangan:
W : Energi listrik (Wh)
P : daya listrik (W)
t : waktu (jam)
Maka diperoleh:
W = P x t
W = 100 x 24
W = 2.400 Wh
W = 2,4 kWh
Jadi, besar energi listrik yang diubah menjadi energi cahaya adalah 2,4 kWh.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C.
Rekomendasi lainnya :
- Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada… Perhatikan gambar. Saat lampu a terpasang pada rangkaian, amperemeter di alir arus 0,6 ampere. jika lampu a di ganti dengan lampu b maka amperemeter akan…
- Yang melakukan fungsi merubah arus DC menjadi AC… Yang melakukan fungsi merubah arus DC menjadi AC pada gambar tersebut adalah .... Jawaban yang benar adalah inverter. Pembahasan: Konsep yang kita gunakan adalah alat-alat…
- Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x… Sebuah kawat tembaga hambatan jenisnya (ρ =1,68,x 10^-8 Ωm). panjang kawat 8 m, diameter kawat 2 milimeter .ketika di aliri listrik 12 volt hitunglah kuat…
- Besar energi listrik yang digunakan dalam waktu 2… Besar energi listrik yang digunakan dalam waktu 2 jam adalah... a. 70 kWh b. 7 kWh c. 0,7 kWh d. 0,07 kWh Jawaban untuk pertanyaan…
- Perubahan bentuk energi yang terjadi pada gambar… Perhatikan gambar berikut! Perubahan bentuk energi yang terjadi pada gambar tersebut adalah.... A gerak - cahaya – listrik B. kimia – listrik - cahaya C.…
- Hitunglah kuat Medan listrik pada titik pertengahan… hitunglah kuat Medan listrik pada titik pertengahan dari muatan 6 mikro dan -15 mikro yang berjarak sejauh14 cm Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah…
- 3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing… 3 buah hambatan dirangkai secara parallel masing masing besarnya 12 Ohm, dan dihubungkan dengan sumber tegangan dan mengalir arus 2 A .Hitung Energi listrik yang…
- Suatu bola konduktor bermuatan 2,5 x 10^7 C memiliki… Suatu bola konduktor bermuatan 2,5 x 10^7 C memiliki jari-jari 10 cm. Berapakah medan listrik di dalam bola sejauh 5 cm dari pusat bola Jawaban…
- Suatu keluarga menggunakan jasa listrik, untuk… Suatu keluarga menggunakan jasa listrik, untuk alat-alat listrik sebagai berikut: a. 5 buah lampu masing-masing 40 watt menyala 8 jam setiap hari. b. 1 buah…
- Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui… Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui penghantar listrik selama 90 S berapakah kuat arus listrik Jawaban 666,67 Ampere Penjelasan: Q = 60.000 C t…
- Bahan-bahan berikut merupakan konduktor listrik yang… Bahan-bahan berikut merupakan konduktor listrik yang baik .... a. wolfram, tembaga, nikel b. plastik, porselin, kayu c. besi, ebonit, porselin d. kayu, aluminium, karbon Jawaban…
- Jenis energi dan perubahannya Jenis energi dan perubahannya Salah satu jenis energi dan perubahannya adalah energi matahari yang berubah menjadi energi listrik. Hukum kekekalan energi yaitu energi tidak dapat…
- Sebuah beban digantung pada ujung bawah sebuah pegas… Sebuah beban digantung pada ujung bawah sebuah pegas 800 Nm dan digetarkan dengan amplitudo 10 cm. Hitunglah energi kinetik benda ketika simpangannya 5 cm. Jawabannya…
- Amel menyetrika baju menggunakan setrika listrik… Amel menyetrika baju menggunakan setrika listrik berdaya 250 Watt selama 2 jam Berapakah energi listrik yang dihapuskan setrika tersebut jika biaya listrik per KWH adalah…
- Perilaku boros dalam pemakaian listril harus… Bacalah penggalan paragraf berikut! Perilaku boros dalam pemakaian listril harus diakhiri. Sebab, melonjaknya harga energi listrik di pasar global menyebabkan pembengkakan subsidi/bantuan listrik yang harus…