Amel menyetrika baju menggunakan setrika listrik berdaya 250 Watt selama 2 jam Berapakah energi listrik yang dihapuskan setrika tersebut jika biaya listrik per KWH adalah 300 Berapakah biaya listriknya
Jawaban dari pertanyaan diatas adalah 150
Diket:
P = 250 Watt
t = 2 jam
biaya per KWH = 300
Ditanya: biaya listrik?
Daya listrik merupakan jumlah energi yang dapat diserap atau dihasilkan terhadap suatu rangkaian listrik.
Energi listrik:
W = Pt
Ket:
W = energi listrik (Joule)
P = daya listrik (Watt)
t = waktu (s)
W = 250 x 2
W = 500 WH
W = 0,5 KWH
Total biaya = 0,5 x 300
= 150
Jadi, biaya listriknya adalah 150.
Rekomendasi lainnya :
- Suatu bola konduktor bermuatan 2,5 x 10^7 C memiliki… Suatu bola konduktor bermuatan 2,5 x 10^7 C memiliki jari-jari 10 cm. Berapakah medan listrik di dalam bola sejauh 5 cm dari pusat bola Jawaban…
- PLTA memanfaatkan air terjun yang tingginya 50 m di… PLTA memanfaatkan air terjun yang tingginya 50 m di atas turbin generator. Bila dalam tiap detik air yang mengalir 2000 liter dan efisiensi turbin 40%,…
- - Jelaskan pengertian komponen listrik berikut: 1.… - Jelaskan pengertian komponen listrik berikut: 1. Sakelar 2. Steker (tusuk kontak) 3. Stop kontak 4. Sakering 5. Urting 6. McB 7. Bargainser Jawaban: 1.…
- Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut.… Perhatikan gambar rangkaian hambatan berikut. Tentukan Kuat arus listrik yang mengalir melalui hambatan 12 ohm? Jawabannya adalah 1 A Dari gambar rangkaian tersebut , dapat…
- Sebuah kawat yang mempunyai diameter 3 mm dan… Sebuah kawat yang mempunyai diameter 3 mm dan hambatan jenisnya 6,28 x 10 pangkat min 8 ohm meter. Jika kawat tersebut dialiri arus listrik sebesar…
- Sebuah lampu memancarkan cahaya berfrekuensi 5 * 10… sebuah lampu memancarkan cahaya berfrekuensi 5 * 10 ^ 15 Hz pada daya 100 W jumlah foton yang dihasilkan lampu per sekon adalah Jawaban yang…
- Muatan sebesar 2000 Coulomb dapat memindahkan dengan… Muatan sebesar 2000 Coulomb dapat memindahkan dengan energi sebesar 40 Amper atau arus listrik Berapakah waktu yang diperlukan pada pengaliran arus listrikYang veteran IPA plizz…
- Jenis energi dan perubahannya Jenis energi dan perubahannya Salah satu jenis energi dan perubahannya adalah energi matahari yang berubah menjadi energi listrik. Hukum kekekalan energi yaitu energi tidak dapat…
- Air terjun dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit… air terjun dapat dimanfaatkan sebagai pembangkit listrik. Energi air terjun diubah menjadi energi listrik menggunakan turbin dan... a.dinamo. b.baterai c.sel surya d.generator Jawaban pertanyaan di…
- Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui… Muatan listrik 60.000 Coulomb mengalir melalui penghantar listrik selama 90 S berapakah kuat arus listrik Jawaban 666,67 Ampere Penjelasan: Q = 60.000 C t…
- Hewan yang menghabiskan sebagian besar waktu mereka… Hewan yang menghabiskan sebagian besar waktu mereka di dasar laut dan menggunakan kemampuan electrosense untuk mengambil medan listrik lemah yang dikeluarkan oleh udang, siput, dan…
- Apa itu biaya administrasi? Apa itu biaya administrasi? Biaya administrasi adalah biaya-biaya yang dikeluarkan berkaitan dengan proses dan kegiatan administrasi, seperti biaya cetak dokumen, biaya materai, biaya pengiriman, biaya…
- Hitunglah kuat Medan listrik pada titik pertengahan… hitunglah kuat Medan listrik pada titik pertengahan dari muatan 6 mikro dan -15 mikro yang berjarak sejauh14 cm Jawaban yang tepat untuk pertanyaan tersebut adalah…
- Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi… Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi ulang) terjadi perubahan energi... Pada saat pengisian akumulator dicharge (diisi ulang) terjadi perubahan energi listrik menjadi energi kimia. Mari…
- Perbandingan jumlah lilitan primer dan sekunder… Perhatikan gambar transformator berikut! Perbandingan jumlah lilitan primer dan sekunder adalah 2 : 5. Jika tegangan listrik yang keluar adalah 1100 V, tegangan listrik yang…