Volume 7,5 gram gas NO pada STP adalah …. (Ar N=14, O=16)
Jawaban
5,6 Liter gas NO
Keadaan STP ( standard ) adalah keadaan pada suhu 273 K tekanan 1 atm, dimana 1 mol gasnya menempati ruang dengan volume 22,4 liter.
Sedangkan mol adalah satuan yang menunjukkan massa suatu atom atau senyawa. Dirumuskan
V(STP) = mol x 22,4 L/mol
mol = massa / Mr senyawa
Mr NO = Ar N + Ar O
= 14 gram/mol + 16 gram/mol
= 30 gram/mol
V(STP) = (massa NO/ Mr NO ) x 22,4 L/mol
= (7,5 gram/ 30 gram/mol) x 22,4 L/mol
= 5,6 Liter
Jadi volume gas NO adalah 5,6 Liter.
Rekomendasi lainnya :
- Tentukan massa 3,0 × 10²³ atom gas neon! (Ar=20) tentukan massa 3,0 × 10²³ atom gas neon! (Ar=20) Jawaban: 9,96 gram. Massa gas neon pada soal dapat ditentukan dengan mencari nilai mol menggunakan rumus:…
- Massa dari 1,505 x 10^23 partikel suatu senyawa adalah 19… Massa dari 1,505 x 10^23 partikel suatu senyawa adalah 19 gram. senyawa tersebut adalah... (ar n = 14; 0 = 16) Jawaban yang benar adalah…
- Gas O2 mempunyai volume 24,6 ml. Banyak massa gas O2 jika… Gas O2 mempunyai volume 24,6 ml. Banyak massa gas O2 jika diukur pada suhu 27°C dan tekanan 1 atm adalah... gram. (Ar O=16, R=0,082 l.atm/mol.k)…
- Hitunglah volume gas SO3 sebanyak 16 gram jika diukur pada : Hitunglah volume gas SO3 sebanyak 16 gram jika diukur pada : a. keadaan STP b. suhu 57°C dan tekanan 1 atm c. suhu dan tekanan…
- Pada temperatur dan tekanan tertentu massa 15 liter gas NO… 6. pada temperatur dan tekanan tertentu massa 15 liter gas NO adalah 3 gram. Pada temperatur dan tekanan yang sama, berapa volume dari 8 gram…
- Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida menurut… Jika 25 gram CaCO3 direaksikan dengan asam klorida menurut reaksi: CaCO3(s) + HCl(aq) → CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) (belum setara) Berapa liter gas CO2…
- 56 gram kristal koh(mrkoh=56) dilarutkan dalam air membentuk… 56 gram kristal koh(mrkoh=56) dilarutkan dalam air membentuk larutan koh yang mempunyai ph=12, volume larutan koh yang terbentuk adalah ... . Jawaban benar adalah 10^2…
- Seorang tukang ingin melancarkan kloset yang bulat dengan… seorang tukang ingin melancarkan kloset yang bulat dengan soda api (NaOH dengan massa molar 40). Berapa gram soda api yang dibutuhkan untuk melancarkan aliran air…
- Pada pembakaran 5 gram magnesium di udara, dihasilkan 8,2… pada pembakaran 5 gram magnesium di udara, dihasilkan 8,2 gram magnesium oksida.berapa gram oksigen yang di gunakan reaksi ini Jawaban : 3,2 g Hukum kekekalan…
- 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1, tentukan volume… 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1, tentukan volume gas dalam STP Jawaban : 4,48 L Kondisi STP (Standard Temperature…
- Dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah mol… Dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah mol sebanyak ... (Ar: C = 12, H = 1, O = 16) (A) 0,01 mol (B) 0,02…
- Jika 7 gram NAHCO3 dilarutkan dalam 1L air berapakah… jika 7 gram NAHCO3 dilarutkan dalam 1L air berapakah molaritas nya? (Ar Na=23, H=1, C=12, O=16) Jawaban yang benar adalah 0,083 M. Ayo simak pembahasan…
- 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai dengan… 9 gram etana ( C2H6 ), dibakar dengan oksigen sesuai dengan reaksi 2C2H6 + 7O2 => 4CO2 + 6H2O Volume gas CO2 yang terbentuk diukur…
- Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16, Massa… Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16, Massa molekul relative senyawa Ca3(PO4)3 adalah… Izin mengoreksi mungkin yang dimaksud adalah Ca3(PO4)2.…
- Gas O2 mempunyai volume 24,6 ml. Banyak massa gas O2 jika… Gas O2 mempunyai volume 24,6 ml. Banyak massa gas O2 jika diukur pada suhu 27°C dan tekanan 1 atm adalah... gram. (Ar O=16, R=0,082 l.atm/mol.k)…