Dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah mol sebanyak … (Ar: C = 12, H = 1, O = 16)
(A) 0,01 mol
(B) 0,02 mol
(C) 0,04 mol
(D) 0,03 mol
(E) 0,05 mol
Jawaban yang benar adalah (B) 0,02 mol.
Pembahasan :
Mol merupakan jumlah partikel dalam suatu zat (atom, ion, atau molekul). Hubungan jumlah mol, massa zat dan massa atom/molekul relatif zat ialah sebagai berikut :
n = g/Ar atau Mr
Keterangan :
n = jumlah mol (mol)
g = massa zat (gram)
Ar atau Mr = massa atom/molekul relatif zat (g/mol)
Penyelesaian :
Glukosa = C6H12O6
Mr C6H12O6 = 6 · Ar C + 12 · Ar H + 6 · Ar O
= 6 · 12 + 12 · 1 + 6 · 16
= 72 + 12 + 96
= 180 g/mol
n C6H12O6 = g C6H12O6/Mr C6H12O6
= 3,6 gram/180 g/mol
= 0,02 mol
Jadi, dalam 3,6 gram glukosa (C6H12O6) mempunyai jumlah mol sebanyak 0,02 mol.
Rekomendasi lainnya :
- 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1,… 3,2 gram gas metana (CH4) Ar C = 12 Ar H =1, tentukan volume gas dalam STP Jawaban : 4,48 L Kondisi STP (Standard Temperature…
- Berapakah jumlah mol dalam 3.32 × 10^23 partikel neon... berapakah jumlah mol dalam 3.32 × 10^23 partikel neon... Penyelesaian Soal : Diketahui : massa 1 atom Ne = 3,32 × 10⁻²³ gram Ditanya :…
- Tentukan massa molekul relatif (Mr) zat berikut. N(CH3)3 Tentukan massa molekul relatif (Mr) zat berikut. N(CH3)3 Jawaban: 56 g/mol. Massa molekul relatif (Mr) adalah massa suatu molekul, yang diukur dalam satuan massa atom…
- Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16,… Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16, Massa molekul relative senyawa Ca3(PO4)3 adalah… Izin mengoreksi mungkin yang dimaksud adalah Ca3(PO4)2.…
- Massa dari 4,6×10^(22) atom suatu unsur adalah… Massa dari 4,6×10^(22) atom suatu unsur adalah 13,8g. massa atom relatif unsur ini adalah...... Jawaban: Ar = 181,6 g/mol Jumlah partikel ditunjukkan dengan N. Satu…
- Bagaimana formula molekul dari suatu gas bila… Bagaimana formula molekul dari suatu gas bila mempunyai tekanan 1,40 atm dan densitas 1,82g/L pada 27°C? A. CO2 B. CO C. CH4 D. O2 E.…
- Menghitung masa jika diketahui jumlah mol zat.… Menghitung masa jika diketahui jumlah mol zat. Hitunglah massa : b 0,75 mol urea CO(NH2)2 Jawaban: 45 gram. Massa dari senyawa tersebut dapat ditentukan dengan…
- Apabila massa atom relatif H = 1, O = 16, Mg = 24… Apabila massa atom relatif H = 1, O = 16, Mg = 24 dan O = 35,5; maka kadar Mg yang terdapat dalam 5,8 g…
- Jumlah molekul 1,71 gram gula C12H22O11 adalah .....… Jumlah molekul 1,71 gram gula C12H22O11 adalah ..... (Ar C = 12, O = 16, H = 1) Jawaban 0,0301 x 10²³ molekul C₁₂H₂₂O₁₁ Mol…
- Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2… Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 dan jumlah neutronnya adalah 45, massa atom relatif unsur X adalah ... a. 78 b.…
- Jika sebanyak 238 gram natrium sulfida hidrat… Jika sebanyak 238 gram natrium sulfida hidrat (Na2S.nH2O) mengandung 160 gram air kristal, maka rumus molekul senyawa hidrat tersebut adalah(arna=23;s=32;h=1dano=16) Jawaban yang benar adalah Na₂S.9H₂O.…
- Logam Fe massa 11,2 gram direaksikan dengan HCl… Logam Fe massa 11,2 gram direaksikan dengan HCl dengan persamaan reaksi : Fe + HCl → FeCl2 + H2. Tentukan volume H2 pada STP! Jawaban…
- Berapa massa molekul relatif CO2? Berapa massa molekul relatif CO2? massa molekul relatif CO2 adalah 44 g/mol. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Massa molekul relatif (Mr) merupakan…
- Sebanyak 8,50 gram XH3 memiliki volume 11,2 Liter… Sebanyak 8,50 gram XH3 memiliki volume 11,2 Liter dalam keadaan STP, jika Ar H = 1. maka Ar X dalam senyawa adalah.... Ar X dalam…
- 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr 3,36 liter H2 so4 ( STP ) = ...... gr Jawaban : 14,7 g Kondisi STP (Standard Temperature and Pressure) atau kondisi standar adalah kondisi…