apa yang dimaksud dengan adaptasi
Beradaptasi
Adaptasi adalah kemampuan makhluk hidup untuk menyesuaikan diri terhadap lingkungan dan untuk mempertahankan diri. Terdapat tiga macam adaptasi, yaitu :
a Adaptasi morfologi, yaitu penyesuaian diri terhadap alat-alat tubuhnya. Contoh: burung elang mempunyai kuku yang tajam untuk menerkam mangsa. Bunga teratai mempunyai daun yang lebar untuk memperluas bidang penguapan.
b. Adaptasi fisiologi, yaitu penyesuian diri terhadap lingkungan dengan fungsi alat-alat tubuh. Contoh : Manusia menambah jumlah sel darah merah bila berada di pegunungan. Kotoran unta kering, tetapi urinenya kental
c. Adaptasi tingkah laku, yaitu penyesuaian diri terhadap lingkungan dengan tingkah lakunya. Contoh: Bunglon mengubah warna tubuhnya, ikan paus muncul ke permukan secara periodik.
Rekomendasi lainnya :
- Resiko gagal jantung dapat diminimalisasi dengan… Cermati kalimat berikut! Resiko gagal jantung dapat diminimalisasi dengan gaya hidup sehat, olahraga yang teratur, dan makan makanan bergizi seimbang. Kata serapan pada kalimat tersebut…
- 25.Gerakan separatis merupakan salah satu ancaman… 25.Gerakan separatis merupakan salah satu ancaman terhadap integrasi nasional, karena gerakan tersebut merupakan gerakan sekelompok orang yang ingin memisahkan diri dari negara asalnya dan membentuk…
- Apa yang dimaksud dengan bergerak apa yang dimaksud dengan bergerak Bergerak adalah salah satu ciri makhluk hidup. Gerak pada makhluk hidup adalah suatu bentuk reaksi makhluk hidup terhadap rangsangan. Hewan…
- Tuliskan 5 contoh cara makhluk hidup beradaptasi… Tuliskan 5 contoh cara makhluk hidup beradaptasi dengan lingkungannya TULISKAN 5 CONTOH CARA MAKHLUK HIDUP BERADAPTASI DENGAN LINGKUNGANNYA! #JAWABAN 1.Cumi-cumi memiliki tinta untuk kabur dari…
- Suatu virus mempunyai kemampuan membelah diri… suatu virus mempunyai kemampuan membelah diri menjadi 2 bagian setiap 12 menit, jika mula-mula ada 5 virus. Tentukan virus selama 1 jam pertama jawaban untuk…
- Komponen lingkungan biotik menurut fungsinya, kecuali ….. Komponen lingkungan biotik menurut fungsinya, kecuali ….. a. Produsen b. Pengurai c. Konsumen d. Predator Jawabannya yaitu D. Predator. Yuk simak penjelasan berikut ini! Lingkungan…
- Pernyataan berikut di bawah ini benar tentang… Pernyataan berikut di bawah ini benar tentang ciri-ciri yang dimiliki oleh tumbuhan hidrofit, kecuali …. A. stomata banyak terdapat di epidermis bawah B. daunnya lebar…
- Modifikasi organ akar dapat dijumpai pada beberapa… Modifikasi organ akar dapat dijumpai pada beberapa jenis tumbuhan. Di antara bentuk modifikasi berikut ini yang BUKAN merupakan modifikasi akar adalah... a. Akar nafas (pneumatofor)…
- Bangsa Indonesia percaya akan kemampuan diri sendiri… Bangsa Indonesia percaya akan kemampuan diri sendiri maka harus berpandangan a mampu bersaing dengan negara tetangga B meminta saran dan bantuan dari negara lain C…
- Berikut ini yang merupakan contoh organ dalam yaitu . . . . Berikut ini yang merupakan contoh organ dalam yaitu . . . . A. usus B. sistem pencernaan C. otot D. saraf E. epitelium Jawabannya adalah…
- Unta mampu bertahan hidup digurun pasir tanpa makan… Unta mampu bertahan hidup digurun pasir tanpa makan dan minum selama beberapa hari. Cara yang dilakukan unta agar dapat bertahan hidup seperti itu adalah karena…
- Peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita… perhatikan paragraf berikut! peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita sebagai warga negara. peduli terhadap lingkungan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat. kita bisa menunjukkan sikap peduli terhadap…
- Apa tujuannya beradaptasi? Apa tujuannya beradaptasi? Adaptasi dilakukan agar makhluk hidup tetap bisa hidup walau lingkungannya berubah. Adaptasi memungkinkan makhluk hidup bertahan dari kondisi baru lingkungan (kondisi geografis),…
- Alga dibedakan dengan tumbuhan, antara lain karena …. Alga dibedakan dengan tumbuhan, antara lain karena …. A. alga beradaptasi terhadap lingkungan air, sedang tumbuhan beradaptasi terhadap lingkungan darat B. alga tidak memiliki akar,…
- Apa yang dimaksud dengan kebugaran jasmani apa yang dimaksud dengan kebugaran jasmani Jawaban yang benar adalah kemampuan dan kesanggupan tubuh untuk melakukan penyesuaian terhadap beban fisik yang diberikan kepadanya namun tidak…