Dua buah bandul, A dan B, bergetar bersamaan. Bandul A memiliki frekuensi 0,4 Hz sementara bandul B memiliki periode 1 s. Perbandingan getaran yang dilakukan oleh bandul A dan B dalam selang waktu yang sama adalah ….
a. 1 : 10
b. 2 : 5
c. 5 : 2
d. 10 : 1
Jawabannya adalah b. 2 : 5
Getaran adalah gerakan bolak-balik secara periodik melalui suatu titik seimbang.
Frekuensi getaran adalah banyaknya getaran yang dilakukan benda dalam satu sekon, secara matematis ditulis :
f = n/t
dengan
f = frekuensi getaran (Hz)
n = banyak getaran
t = selang waktu (s)
Periode adalah selang waktu yang diperlukan untuk menempuh satu getaran, secara matematis ditulis :
T = t/n
dengan
T = periode (s)
Hubungan antara periode dan frekuensi adalah
f = 1/T atau T = 1/f
Diketahui :
fA = 0,4 Hz
TB = 1 s
Ditanya :
fA : fB = ….?
Pembahasan :
frekuensi bandul B dihitung dengan :
fB = 1/TB
fB = 1/1 = 1 Hz
fA : fB = 0,4 : 1
fA : fB = 4 : 10
fA : fB = 2 : 5
Jadi perbandingan getaran yang dilakukan oleh bandul A dan B dalam selang waktu yang sama adalah 2 : 5.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah b.
Rekomendasi lainnya :
- Sebuah bandul yang massanya 0,5kg digantung pada… Sebuah bandul yang massanya 0,5kg digantung pada sebuah pegas dengan nilai tetapan 5.000N/m. Berapa frekuensi pada sistem pegas tersebut? Jawabannya adalah 50/π Hz. Frekuensi getaran…
- Sebuah pagas yang memiliki konstanta elastisitas… Sebuah pagas yang memiliki konstanta elastisitas 100N/s di bebani oleh suatu benda yang masa 1kg kemudian di tarik hingga pegas bertambah panjang 10cm tentukan periode…
- Tentukan nilai periode suatu pegas jika frekuensinya 5hertz! Tentukan nilai periode suatu pegas jika frekuensinya 5hertz! jawaban dari pertanyaan kamu adalah 0,2 sekon. Diketahui: f = 5 Hz Ditanya: T = .. ?…
- Pegas bergetar dengan frekuensi 4 hz,agar pegas… Pegas bergetar dengan frekuensi 4 hz,agar pegas bergetar sebanyak 20 kali membutuhkan waktu jawaban untuk soal di atas adalah 5 s Frekuensi adalah banyaknya getaran…
- Getaran adalah getaran adalah Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah gerakan bolak-balik di sekitar titik keseimbangan. Getaran adalah gerak yang terjadi secara bolak-balik di sekitar titik…
- Jika waktu yang diperlukan bandul bergerak dari A -… Perhatikan gambar getaran bandul sederhana berikut ini! Jika waktu yang diperlukan bandul bergerak dari A - B - C - B adalah 18 sekon. Periode…
- Sebuah benda melakukan melakukan 500 getaran dalam… Sebuah benda melakukan melakukan 500 getaran dalam waktu 3 menit. Hitunglah frekuensi dan periode getaran tersebut. Jawaban yang benar adalah 25/9 Hz dan 0,36 s.…
- panjang tali sebuah ayunan bandul sederhana L = 1,5… panjang tali sebuah ayunan bandul sederhana L = 1,5 m dan frekuensi 0,4 hz. jika dianggap phi^2=omega, besar percepatan gravitasi bumi di tempat itu adalah…
- Sebuah bandul bergetar dengan periode 3 sekon… sebuah bandul bergetar dengan periode 3 sekon tentukan frekuensinya jawaban untuk soal di atas adalah 1/3 Hz Frekuensi adalah banyaknya getaran dalam satu detik. Periode…
- Gambar dibawah merupakan bandul logam yang… Gambar dibawah merupakan bandul logam yang berjari-jari 3 cm dan tinggi kerucut 12 cm. Jika berat bola 1cm³ logam adalah 8 gram, maka berat bandul…
- Hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa,… hitunglah kecepatan maksimum getaran pegas massa, jika massa beban adalah 1 kg sedangkan konstanta pegas dan amplitudo getaran adalah masing-masing 0,5 n/m dan 0,5 m…
- Sebuah pegas melakukan 1600 getaran dalam waktu 2… Sebuah pegas melakukan 1600 getaran dalam waktu 2 menit,berapa periode dan frekuensi pegas tersebut jawaban untuk soal di atas adalah periode = 0,075 s dan…
- Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama… Perhatikan tabel berikut. Pegas yang periodenya sama adalah … Jawaban yang benar adalah pegas ke-2 dan pegas ke-4 Periode adalah waktu yang dibutuhkan untuk melakukan…
- Sebuah bandul digetarkan selama 120 detik,… sebuah bandul digetarkan selama 120 detik, menghasilkan 40 getaran tentukan a:periode bandul b:frekuensi bandul jawaban untuk soal di atas adalah: a. 3 detik b. 1/3…
- Suatu benda bergetar dengan periode 0,04 menit, artinya suatu benda bergetar dengan periode 0,04 menit, artinya Jawaban: benda membutuhkan waktu 0,04 untuk menempuh satu getaran. PEMBAHASAN Periode merupakan waktu yang dibutuhkan untuk menempuh…