Luas dan lebar suatu persegi panjang berturut-turut adalah √(2592) cm² dan 4√(2) cm.
Maka panjang dari persegi panjang adalah ….
A. 9 cm
B. 10 cm
C. 11 cm
D. 12 cm
Jawaban dari pertanyaan di atas adalah A.
Perhatikan konsep berikut.
luas persegi panjang = panjang x lebar
Sifat bentuk akar
√a x √b = √ab
√a² = a
Diketahui:
luas = √(2592) cm²
lebar = 4√(2) cm
Panjang persegi panjang di atas yaitu:
luas persegi panjang = panjang x lebar
√(2592) = panjang x 4√(2)
panjang = √(2592)/4√(2)
panjang = √(36² x 2)/4√(2)
panjang = (√36² x √(2))/4√(2)
panjang = 36√(2)/4√(2)
panjang = 9 cm
Dengan demikian panjangnya adalah 9 cm.
Oleh karena itu, jawabannya adalah A.
Rekomendasi lainnya :
- Jika persegi panjang bagian luar sebangun dengan… Perhatikan Gambar! Jika persegi panjang bagian luar sebangun dengan bagian dalam tentukan luas yang diarsir! jawaban untuk soal ini adalah 1.050 cm² Soal tersebut merupakan…
- Sebuah persegi panjang memiliki panjang 7 cm lebih… Sebuah persegi panjang memiliki panjang 7 cm lebih dari lebarnya jika kelilingnya tidak lebih dari 78 cm. misalkan dengan panjang = p dan lebar dengan…
- Seorang petani mempunyai sawah berbentuk persegi… Seorang petani mempunyai sawah berbentuk persegi panjang dengan panjang xm dan lebarnya (x-4) jika keliling sawah tersebut 32m , maka panjang dan lebar sawah tersebut…
- Panjang diagonal persegi dengan panjang sisi 6 √2 cm… Panjang diagonal persegi dengan panjang sisi 6 √2 cm adalah...... Jawaban yang benar adalah 12 cm. Pembahasan : Persegi merupakan bangun datar yang memiliki empat…
- Paman membuat meja dengan permukaan berbentuk… Paman membuat meja dengan permukaan berbentuk persegi panjang. Luas permukaan meja tersebut adalah 1 1/5m2. Jika panjang permukaan meja adalah 1,6m, lebar permukaan meja tersebut…
- Tentukan luas persegi panjang KLMN berikut. Tentukan luas persegi panjang KLMN berikut. Jawabannya adalah 49/4 √3 cm Konsep : sin L = sisi depan sudut L/sisi miring sudut L cos L…
- Diketahui keliling taman berbentuk persegi panjang… Diketahui keliling taman berbentuk persegi panjang pada rancangan adalah 54 cm, apabila perbandingan panjang dan lebar taman 7:2 dan skala pada taman 1:100, luas taman…
- 20. suatu persegi panjang memiliki panjang (8 + √3)… 20. suatu persegi panjang memiliki panjang (8 + √3) cm dan lebarnya (8 - √3) cm, Luas persegi panjang tersebut adalah Penjelasan dengan langkah-langkah: luas…
- Bangun ABCD adalah bangun persegi panjang. Jika DE =… Bangun ABCD adalah bangun persegi panjang. Jika DE = EA = 4cm, AF = 6cm, dan FB = 4 cm. Hitunglah luas dan kelilingnya! Jawaban…
- Panjang diagonal - diagonal persegi panjang adalah… Panjang diagonal - diagonal persegi panjang adalah 5x dan ( 3x + 8) cm.panjang diagonal persegi panjang tersebut adalah a.3 cm b.4 cm c.15 cm…
- Sebuah ruangan berbentuk persegi panjang, panjang… Sebuah ruangan berbentuk persegi panjang, panjang nya 6 1 per 4 m dan lebar 4 4 per 5 m tentukan luas ruangan tersebut diketahui p…
- Keliling sebuah peregi panjang adalah 64 cm… keliling sebuah peregi panjang adalah 64 cm sedangkan panjang nya 3 kali lebarnya.tentukan: A.ukuran panjang. B.ukuran lebar. C.luas persegi panjang. Jawaban yang benar adalah: A.…
- Dua persegi masing-masing panjang sisinya 50 cm dan… Dua persegi masing-masing panjang sisinya 50 cm dan 20 cm. Tentukan perbandingan: luasnya. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah 25 : 4. Penyelesaian soal di…
- Keliling sebuah persegi panjang 40 cm panjangnya 4cm… Keliling sebuah persegi panjang 40 cm panjangnya 4cm lebih dari lebarnya. hitunglah A panjang dan lebar nya Jawabannya adalah panjangnya 12 cm dan lebarnya 8…
- Suatu kebun berbentuk persegi panjang yang… suatu kebun berbentuk persegi panjang yang kelilingnya 200m dan lebar nya 40m tentukan panjang kebun tersebut Jawaban: 60 m Keliling persegi panjang = 2(p +…