Perhatikan pernyataan berikut!
1) Berjuang melawan penjajah dengan sikap andi penjajahnya
2) Bertanggung jawab dan mempertaruhkan nyawanya demi kelangsungan kemerdekaan RI di Rengasdengklok
3) Membantu Ir. Soeparno dan Moh. Harta merumuskan dasar negara
4) Membantu urusan pemerintah dalam kemerdekaan RI
5) Membatu menyelesaikan konflik antara golongan tua dan muda dalam kelangsungan kemerdekaan
Dari pernyataan diatas nilai-nilai yang dapat diambil dari tokoh perjuangan kemerdekaan RI adalah..
Nilai-nilai yang dapat diambil dari tokoh perjuangan kemerdekaan RI adalah rela berkorban demi negara dan bangsa, cinta tanah air dan mau mengutamakan kepentingan bangsa daripada kepentingan pribadi.
Yuk pahami penjelasan berikut.
Tokoh nasional yang sesuai dengan pernyataan dalam soal adalah tokoh nasional yang bernama Ahmad Soebadjo. Ia adalah tokoh yang berperan penting dalam proses terjadinya proklamasi kemerdekaan. Beberapa nilai yang dapat diambil dari perjuangannya Ahmad Soebardjo adalah
1. Memiliki jiwa patriotisme, rela berkorban nyawa dan harta demi negara dan bangsa.
2. Memiliki jiwa nasionalisme atau cinta tanah air yang besar.
3. Senantiasa mengutamakan kepentingan negara dan bangsa dari pada kepentingan pribadi, golongan atau keluarganya.
4. Cerdas dan memiliki jiwa diplomatis yang besar sehingga bisa menjadi penengah dan solusi dari kebuntuan konflik dari golongan muda dan golongan tua.
Rekomendasi lainnya :
- Nilai keteladan yang dapat kita pedoman sebagai… nilai keteladan yang dapat kita pedoman sebagai bangsa dari bangsa pejuang daerah kita melawan penjajahan adalah ... Jawabannya adalah rasa nasionalisme. Para pejuang memiliki rasa…
- Salah satu sumbangan India dan Australia dalam… salah satu sumbangan India dan Australia dalam menyelesaikan konflik dengan pihak Belanda Jawaban: membantu dalam penyelesaian Agresi Militer II dan mendesak Belanda untuk mengakui kedaulatan…
- Bung Karno adalah salah satu tokoh sejarah dalam… Bung Karno adalah salah satu tokoh sejarah dalam kemerdekaan Indonesia. Beliau menyusun konsep teks proklamasi bersama Bung Hatta dan menandatanganinya atas nama bangsa Indonesia. Kalimat…
- Tuliskan perbedaan antara tokoh utama dan tokoh tambahan! tuliskan perbedaan antara tokoh utama dan tokoh tambahan! Perbedaan tokoh utama dengan tokoh tambahan terdapat pada peran di dalam cerita. Tokoh utama memiliki peran penting,…
- Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung,… Bung Tomo adaah seorang agrigator yang ulung, memiliki peranan besar dalam hal peristiwa 10 November 1945 dalam hal.... a. Mengusir Sekutu dari Surabaya b. Memperjuangkan…
- Proklamasi Indonesia memiliki dasar hukum yang… Proklamasi Indonesia memiliki dasar hukum yang sesuai dengan pembukaan UUD 1945 pada alinea .... a. IV b. I c. III d. V e. II Jawaban…
- Agar berita proklamasi tidak tersebar luas, pada 20… Agar berita proklamasi tidak tersebar luas, pada 20 Agustus 1945 kantor berita Domei disetel Jepang. Maidan B. Panelewen menghadapi tindakan Jepang tersebut dengan cara ...…
- Sebutkan upaya yang dapat dilakukan dalam mewarisi… sebutkan upaya yang dapat dilakukan dalam mewarisi nilai kejuangan 1945 Jawaban yang benar adalah: - Menghormati dan selalu menghargai kepada siapapun. - Rasa cinta akan…
- Tuliskan 5 ciri ciri orang yang memiliki semangat… Tuliskan 5 ciri ciri orang yang memiliki semangat nasionalisme dan patriotisme! Jawaban yang benar adalah: Ciri-ciri orang yang memiliki semangat nasionalisme, yaitu: 1. Memiliki rasa…
- Soekarni lahir di blitar, jawa timur 14 juli 1916… Soekarni lahir di blitar, jawa timur 14 juli 1916 dan wafat di jakarta 7 mei 1971 pada umur 54 tahun, Pria yang nama lengkapnya adalah…
- Kemerdekaan bangsa Indonesia ditandai dengan… Kemerdekaan bangsa Indonesia ditandai dengan dibacakannya teks proklamasi pada 17 agustus 1945. Sejak saat itu pula, maka terjadi perubahan dalam hukum yang berlaku. Setelah proklamasi…
- Sebutkan 5 upaya bangsa Indonesia meningkatkan… Sebutkan 5 upaya bangsa Indonesia meningkatkan kesejahteraan rakyat pasa awal masa kemerdekaan Indonesia!  Jawaban: 1. Mengajarkan pelajaran kepada anak anak dan lansia yang buta…
- Kondisi Indonesia yang sedang Vacuum of Power akibat… Kondisi Indonesia yang sedang Vacuum of Power akibat dari menyerahnya Jepang pada Sekutu, membuat semangat dan keinginan untuk menyatakan kemerdekaan memuncak di kalangan Pemuda. Hal…
- Salah satu negara yang sangat mendukung perjuangan… Salah satu negara yang sangat mendukung perjuangan indonesia dalam mempertahankan kemerdekaan adalah negara australia salah satu peran australia dalam mendukung kemerdekaan indonesia adalah Indonesia merupakan…
- Hari kemerdekaan Belanda hari kemerdekaan Belanda Jawaban: 26 Juli 1581 Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Belanda dikenal sebagai bangsa penjajah Indonesia selama berpuluh-puluh tahun lamanya.…