Roda a dan b dihubungkan dengan sabuk, diameter roda a 75 cm dan roda b 50 cm. jika roda a telah berputar 30 putaran maka roda b berputar…
a. 30 putaran
b. 45 putaran
c. 50 putaran
d. 75 putaran
e. 100 putaran
Jawaban yang benar adalah B. 45 putaran.
Diketahui:
da = 75 cm, ra = 37,5 cm
db = 50 cm, rb = 25 cm
ωa = 30 putaran
Ditanya:
ωb = … ?
Jawab:
Pada gerak melingkar beraturan untuk roda-roda yang terhubung sabuk atau tali berlaku persamaan:
va = vb
ωa.ra = ωb.rb
dengan
va = kecepatan linier roda a (m/s)
vb = kecepatan linier roda b (m/s)
ωa = kecepatan sudut roda a (rad/s atau putaran)
ωb = kecepatan sudut roda b (rad/s atau putaran)
ra = jari-jari roda a (m atau cm)
rb = jari-jari roda b (m atau cm)
Sehingga,
va = vb
ωa.ra = ωb.rb
30.(37,5) = ωb.(25)
1125 = 25.ωb
1125/25 = ωb
45 putaran = ωb
Jadi, roda b berputar B. 45 putaran.
Rekomendasi lainnya :
- Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar… Dua massa dihubungkan tali dan katrol seperti gambar berikut. Abaikan massa tali dan katrol tegangan tali setelah benda dilepas sebelum benda membentur tanah adalah ….…
- Untuk menempuh jarak sejauh 9,42 km,roda sepeda… untuk menempuh jarak sejauh 9,42 km,roda sepeda berputar sebanyak 6.000 kali.panjang diameter roda adalah...(π= 3,14) 9,42km = 9.420m = 942.000cm 6000 putaran roda = 6000…
- Seutas tali memiliki massa jenis 2000 kg/m, diameter… Seutas tali memiliki massa jenis 2000 kg/m, diameter penampang 2 mm dan panjang 25 cm. Tali tersebut ditarik dengan gaya 62,8 N kemudian digetarkan sehingga…
- Siapa penicpta pesawat terbang? Siapa penicpta pesawat terbang? Jawaban: Orville Wright dan Wilbur Wright. Untuk lebih jelasnya, yukk pahami penjelasan berikut ini Tangga 17 Desember 1903 merupakan hari bersejarah…
- Perhatikan gambar! Jika seorang anak bersepeda dari… Perhatikan gambar! Jika seorang anak bersepeda dari posisi a menuju posisi e, gerak lurus beraturan dipercepat ditunjukkan oleh lintasan .... Jawaban yang tepat untuk pertanyaan…
- Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut… Tentukan apakah sudut di bawah ini disebut sudut lancip,tumpul/reflek a. 6/7 dari sudut siku-siku b. 3/5 dari sudut lurus c. 2/11 dari sudut 1 putaran…
- 1. The pet live in _____. Winda has a pet. It's a pygmy hedgehog. Let me describe it. The hedgehog is small and cute. It has smooth spines on its coat…
- Sikap tangan yang benar saat menarik pada berenang… 50.Sikap tangan yang benar saat menarik pada berenang gaya bebas ... a.Telapak tangan terbuka jari-jari ditekuk b.Telapak tangan terbuka jari-jari dirapatkan c.Telapak tangan terbuka jari-jari…
- Peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita… perhatikan paragraf berikut! peduli terhadap lingkungan adalah kewajiban kita sebagai warga negara. peduli terhadap lingkungan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat. kita bisa menunjukkan sikap peduli terhadap…
- Sebuah truk mengangkut peti kemas berbobot 40.000… Sebuah truk mengangkut peti kemas berbobot 40.000 Newton. Tekanan paling kecil terjadi pada truk dengan jumlah roda ... a. 38 buah b. 20 buah c.…
- Benda bergerak di atas permukaan licin dengan… Benda bergerak di atas permukaan licin dengan kecepatan tetap 4 m/s. Jika diketahui massa benda 5 kg maka … a.Benda diam b.Gaya yang bekerja 20…
- Rahma membuat magnet dengan cara elektromagnetik… Rahma membuat magnet dengan cara elektromagnetik seperti rancangan berikut. Bagian C dan D akan menjadi kutub... a. C = kutub utara dan D = kutub…
- 1. The pet spends the night time to ______. Winda has a pet. It's a pygmy hedgehog. Let me describe it. The hedgehog is small and cute. It has smooth spines on its coat…
- Tentukan kata kunci dalam paragraf tersebut! Rotasi Bumi menyebabkan perubahan arus laut. Pada belahan Bumi selatan, arah arus laut berbelok searah perputaran jarum jam. Pada belahan Bumi bagian utara, arah arus…
- Sebuah roda dengan diameter 56 cm, berputar 500 kali… Sebuah roda dengan diameter 56 cm, berputar 500 kali berapa jarak yg di tempuh oleh roda ? makasih kak/bg udah bantu jawab Jawaban: Jadi,…