Salah satu tradisi yang dilakukan oleh suku Jawa adalah …
a. Sekaten
b. Malam bainang
c. Lompat baru
d. Bakar batu
Jawabannya adalah A. Sekaten.
Simak pembahasan berikut.
Sekaten merupakan salah satu upacara tradisional yang berkembang di dalam kehidupan masyarakat Daerah Istimewa Yogyakarta. Upacara Sekaten adalah upacara tradisional yang diselenggarakan untuk memperingati kelahiran Nabi Muhammad S.A.W. Biasanya Upacara Sekaten di lakukan selama 7 hari. Terdapat dua tradisi yang dilakukan selama Sekaten berlangsung, yaitu Grebeg Muludan dan Numpak Wajik.
Jadi, tradisi yang dilakukan oleh suku Jawa adalah Sekaten.
Semoga membantu 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Tradisi grebeg merupakan hasil akulturasi budaya… tradisi grebeg merupakan hasil akulturasi budaya hindu, lokal, dan islam. tradisi tersebut masih dipertahankan hingga sekarang, antara lain di yogyakarta, salah satunya yaitu grebeg maulid…
- Siapa nama sahabat nabi Muhammad SAW? siapa nama sahabat nabi Muhammad SAW? Jawaban yang benar adalah Abu Bakar Siddiq, Umar bin Khattab, Usman bin Affan, dan Ali bin Abi Thalib. Berikut…
- Bagaimana caramu melestarikan tradisi yang ada di Indonesia? Bagaimana caramu melestarikan tradisi yang ada di Indonesia? 1.Cari tahu tentang budaya kita 2. aktif mengikuti acara kebudayaan 3. menerima dan menghormati suku bangsa dan…
- Daerah kabupaten wonosobo, jawa tengah, dengan tanah… Daerah kabupaten wonosobo, jawa tengah, dengan tanah yang subur lebih mungkin memproduksi sayur sayur lebih banyak dan menjualnya sampai ke luar daerah dibandingkan misalnya daerah…
- Senjata tradisional dari provinsi Jawa barat adalah? Senjata tradisional dari provinsi Jawa barat adalah? A. Kujang B. Keris C. Mandau Jawaban yang tepat atas pertanyaan tersebut adalah A. Kujang. Berikut ini penjelasannya.…
- Sikap menghormati keragaman suku bangsa dapat… sikap menghormati keragaman suku bangsa dapat dilakukan dengan cara.... Jawabannya adalah dengan cara saling menghormati antar suku bangsa, tidak membeda bedakan suku bangsa satu dengan…
- Sebutkan salah satu ansambel musik harmonis… Sebutkan salah satu ansambel musik harmonis tradisional dari Minahasa Jawaban yang benar adalah kolintang. Pembahasan: Ansambel adalah kelompok kegiatan musik dengan jenis kegiatan dalam sebutannya.…
- Apa mata pencaharian penduduk kerajaan Mataram Kuno Apa mata pencaharian penduduk kerajaan Mataram Kuno Jawaban: Masyarakat Kerajaan Mataram Kuno bermata pencaharian di bidang pertanian. Pembahasan: Kerajaan Mataram Kuno merupakan kerajaan yang didirikan…
- Peninggalan masa hindu-budha yang saat ini masih… peninggalan masa hindu-budha yang saat ini masih dimiliki indonesia adalah candi borobuddur dan candi prambanan, yang berada di .......... Candi Borobudur berada di Magelang, Jawa…
- Suku bangsa yang berada di pulau jawa adalah … Suku bangsa yang berada di pulau jawa adalah … a. jawa dan lingga b. sunda dan betawi c. samin dan sigulai d. baduy dan melayu…
- Perhatikan gambar di bawah ini! Nama Wali Sanga pada… Perhatikan gambar di bawah ini! Nama Wali Sanga pada gambar di atas adalah.... A. Sunan Gunung Jati B. Sunan Bonang C. Sunan Ampel D. Sunan…
- Contoh resume upacara bendera pengibar dan penurunan bendera Contoh resume upacara bendera pengibar dan penurunan bendera Berikut contoh resume upacara bendera para prosesi pengibaran Sang Saka Merah Putih: Pemimpin masing-masing barisan yang ada, mempersiapkan pasukannya. Pemimpin/Komandan/Inspektur…
- Apa yang menyebabkan keberagaman tradisi di Indonesia? Apa yang menyebabkan keberagaman tradisi di Indonesia? Karena kondisi negara Indonesia yang berbentuk kepulauan, dan di tiap pulau tersebut masyarakat mengembangkan budaya dan tradisinya masing-masing…
- Apa saja dilakukan pada saat kelompok terpecah belah Apa saja dilakukan pada saat kelompok terpecah belah Dalam masyarakat, disintegrasi atau perpecahan merupakan penyebab kehancuran dan terpecah belahnya masyarakat dan bangsa. Salah satu contoh disintegrasi…
- Neolitikum merupakan salah satu tahap perkembangan… neolitikum merupakan salah satu tahap perkembangan pada masa praaksara. salah satu corak kehidupan manusia zaman neolitikum adalah. .... Salah satu corak kehidupan manusia zaman neolitikum…