Pemusik memainkan melodi utama lebih keras daripada melodi pengiring. Hal tersebut menunjukkan cara bermain musik dengan …
a. Tempo
b. Balance
c. Dinamik
d. Notasi
Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah B. Balance.
Berikut ini penjelasannya.
Balance dalam beberapa alat musik bertujuan untuk keseimbangan dalam pembagian alat musik yang dimaksud adalah keseimbangan dalam hasil suara yang dibunyikan dari pembagian alat musik tersebut. Melodi utama lebih keras dari pengiring karena melodi utama berperan untuk menyampaikan cerita lagu dan makna lagu dalam bentuk melodi.
Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B. Balance.
Semoga membantu.
Daftar isi