Banjir kembali melanda Pantura Jawa Timur. Hal itu disebabkan meluapnya Bengawan Solo akibat tanggul di desa Tegalsari, Kecamatan Widang, Tuban, jebol. Peristiwa itu juga merenggut dua korban jiwa. Itulah yang disampaikan Camat Widang, Dwijono. Berita tersebut di awali dengan unsur ….
Berita tersebut diawali dengan unsur apa.
Mari cermati penjelasan berikut ini!
Teks berita adalah teks yang melaporkan suatu kejadian, peristiwa, dan informasi yang sedang, bahkan sudah terjadi. Teks berita harus memenuhi enam unsur-unsur yang mencakup 5W+1H. Dalam bahasa Indonesia unsur tersebut biasa dinamakan ADIKSIMBA.
Unsur berita 5W+1H itu di antaranya:
– What, yaitu apa. Berisi apa topik yang diberitakan.
– When, yaitu kapan. Berisi waktu terjadinya kejadian di dalam berita tersebut.
– Where, yaitu di mana. Berisi informasi tempat kejadian di dalam berita tersebut.
– Why, yaitu mengapa. Berisi informasi alasan mengapa kejadian di dalam berita tersebut bisa terjadi.
– Who, yaitu siapa. Berisi informasi pelaku atau tokoh-tokoh yang terlibat dalam kejadian di dalam berita tersebut.
– How, yaitu bagaimana. Berisi penjelasan proses terjadinya kejadian di dalam berita tersebut.
Pada berita tersebut, teks diawali dengan topik berita, yakni tentang banjir. Kutipannya adalah “Banjir kembali melanda Pantura Jawa Timur.” Maka, unsurnya diawali dengan pertanyaan apa.
Jadi, berita tersebut diawali dengan unsur apa.
Semoga membantu ya.
Rekomendasi lainnya :
- Sejak dulu kala, para astronom (ahli bintang)… Bacalah teks berikut! Sejak dulu kala, para astronom (ahli bintang) mempelajari bintang-bintang di langit malam. Kemudian, mereka berhasil melihatnya melalui teleskop. Sekarang, kita dapat mempelajari…
- Pernyataan yang tepat berdasarkan teks tersebut adalah .... Perhatikan teks berikut! Penyakit kronis adalah kondisi kesehatan manusia yang efeknya bertahan lama atau penyakit yang datang seiring waktu. Istilah kronis sering diterapkan ketika perjalanan…
- 1. Berdasarkan teks di atas, varian Omicron ... Bacalah teks berikut untuk menjawab soal nomor 1 s.d. 5! WHO: Omicron Lebih Cepat Menular daripada Delta, Lemahkan Vaksin Jakarta, CNN Indonesia -- Penelitian data…
- Sang Saka Merah putih memiliki sejarah tersendiri.… Bacalah teks berikut! Sang Saka Merah putih memiliki sejarah tersendiri. Warna merah mencerminkan keberanian. Warna putih mencerminkan kesucian. Bendera asli Indonesia terakhir dikibarkan pada tanggal…
- Tanah longsor menjadi satu di antara bencana alam… Tanah longsor menjadi satu di antara bencana alam yang sering terjadi di Indonesia. Secara ilmiah, peristiwa ini terjadi akibat pergerakan tanah dari atas sehingga bisa…
- 49. Banjir lahar dingin Merapi (luluh lantak)… 49. Banjir lahar dingin Merapi (luluh lantak) desa-desa sekitar aliran Sungai Gendol di Kecamatan Cangkringan. lmbuhan ya ng tepat untuk melengkapi kata tersebut adalah ...…
- Teks berita adalah Teks berita adalah Teks berita adalah tulisan yang mendeskripsikan informasi kejadian yang bersifat faktual dan aktual Pelajari lebih lanjut Pelajari lebih lanjut di Google…
- Simpulan isi berita di atas adalah Bacalah kutipan teks berita berikut! Jumlah dan kerusakan dan kerugian yang diakibatkan oleh gempa Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) terus bertambah. Sebelumnya Badan Nasional Penanggulangan…
- Perbandingan yang tepat dari kedua teks tersebut adalah ... Bacalah kedua teks berita berikut. Teks 1 "Sekarang ini memang kami tingkatkan tes massal secara acak, terutama di tempat-tempat keramaian," ungkap Hendi, sapaan akrabnya, Rabu…
- Sebutkan jenis-jenis teks berita!! Sebutkan jenis-jenis teks berita!! Jenis-jenis Teks Berita antara lain : 1. Straight News (Berita Langsung) 2. Depth News (Berita Mendalam) 3. Opinion News (Berita Pendapat)…
- Namaku Vani, aku duduk di kelas 3 Sekolah Menengah… 7. Cermati kutipan cerita berikut. Namaku Vani, aku duduk di kelas 3 Sekolah Menengah Pertama. Hari ini, grup Whats App kelasku dibanjiri oleh kabar tak…
- Bagian teks berita yang berisi hal utama disebut.... Bagian teks berita yang berisi hal utama disebut.... Jawaban: Kepala berita (lead) adalah bagian awal pemberitaan yang memuat keenam unsur berita. Kepala berita berisikan informasi…
- Unsur instrisik unsur instrisik Unsur instrinsik adalah unsur pembangun dari dalam sebuah karya sastra. Untuk memahami alasan jawaban tersebut, berikut adalah pembahasannya. Unsur intrinsik adalah unsur pembangun…
- Agar berita proklamasi tidak tersebar luas, pada 20… Agar berita proklamasi tidak tersebar luas, pada 20 Agustus 1945 kantor berita Domei disetel Jepang. Maidan B. Panelewen menghadapi tindakan Jepang tersebut dengan cara ...…
- Jelaskan unsur kapan yang terdapat dalam berita di atas! Bacalah dengan cermat teks berita berikut! Liputan6.com, Indramayu - Perhelatan olahraga Asian Games 2019 Jakarta-Palembang telah berakhir. Sejumlah atlet Indonesia sudah pulang ke daerah masing-masing.…