Cermati teks berita berikut!
Wali Kota Bandung Oded M Danial menyebutkan, Hari jadi ke-209 Kota Bandung merupakan (1) “momentum” introspeksi, mempererat jalinan (2) “kolaborasi” dengan para pemangku kepentingan (stakeholder), meningkatkan (3) “kinerja” aparatur sipil Negara, sekaligus tambahan motivasi guna menggenjot pembangunan fisik beserta sumber daya manusia.
(Sumber: Pikiran Rakyat, 26 September 2019)
Makna kata yang diberi tanda kutip di atas adalah….
A. (1) hal yang penting, (2) bergotong royong, (3) prestasi yang diperlihatkan
B. (1) kerja sama, (2) prestasi yang diperlihatkan, (3) kemampuan kerja
C. (1) saat yang tepat, (2) kerja sama, (3) sesuatu yang dicapai
D. (1) kesempatan, (2) kerja sama, (3) kemajuan kerja
Jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah C.
Yuk kita simak pembahasan berikut.
Teks berita adalah teks yang berisi informasi, kejadian, atau peristiwa yang telah atau sedang terjadi. Teks berita dapat dimuat di media cetak atau elektronik. Informasi yang disampaikan dalam teks berita bersifat aktual, penting, dan menarik.
Pada soal di atas terdapat teks berita mengenai hari jadi ke-209 Kota Bandung. Di dalam teks tersebut terdapat beberapa kata yang diberi tanda kutip, yaitu kata momentum, kolaborasi, dan kinerja. Untuk mengetahui makna kata tersebut dapat dilihat melalui Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI).
Dalam KBBI, kata momentum, kolaborasi, dan kinerja memiliki makna sebagai berikut.
– Momentum memiliki makna saat yang tepat.
– Kolaborasi memiliki makna kerja sama.
– Kinerja memiliki makna sesuatu yang dicapai.
Dengan demikian, jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah C.
Semoga membantu 🙂
Rekomendasi lainnya :
- Berikut adalah lembaga-lembaga ekonomi: 1. IMF 2.… Berikut adalah lembaga-lembaga ekonomi: 1. IMF 2. World bank 3. ASEAN 4. AFTA 5. APEC 6. PBB Bentuk kerjasama regional ditunjukkan pada nomor.... a) 1,…
- Perkembangan iptek juga memberi dampak negatif,… Perkembangan iptek juga memberi dampak negatif, salah satunya jumlah penganggur bertambah. Kondisi tersebut disebabkan oleh... a. tenaga kerja memiliki kualitas rendah b. jumlah kesempatan kerja…
- Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jelaskan lah secara rinci mengenai "kerja sama" Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah suatu usaha bersama antara individu atau kelompok sosial untuk mencapai tujuan bersama. Kerja…
- Wujud tanggung jawab untuk mendapatkan penghidupan… Wujud tanggung jawab untuk mendapatkan penghidupan yang layak Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah bekerja keras dengan sungguh-sungguh, menaati peraturan yang ada, mengikuti diklat (pendidikan dan…
- Arus urbanisasi dari desa ke kota-kota besar di… Arus urbanisasi dari desa ke kota-kota besar di indonesia karena ada faktor pendorong dan faktor penarik. Faktor-faktor penarik urbanisasi adalah ... Faktor penarik urbanisasi adalah…
- What is he (6) _______ in my town ? Fill in the blanks with these verbs a. working b. studying c. talking d. visiting e. writing f. doing g. wearing h. teaching Bob is…
- Di samping mengemban misi sebagai roda penggerak… Di samping mengemban misi sebagai roda penggerak perekonomian di Indonesia, BUMN juga harus memberikan kontribusi pendapatan kepada negara. Namun dalam kenyataannya, banyak BUMN yang belum…
- Upaya mewujudkan pokok pikiran persatuan dalam… Upaya mewujudkan pokok pikiran persatuan dalam lingkungan bangsa dan negara antara lain melalui perilaku .... a. hidup rukun dengan saudara b. ikut serta dalam belajar…
- Indonesia kaya akan barang tambang, tetapi pada… Indonesia kaya akan barang tambang, tetapi pada kenyataannya masih banyak rakyat yang miskin. Hal ini disebabkan oleh… Kualitas sumber daya manusia yang masih rendah. Berikut…
- Larik yang tepat untuk melengkapi pantun di atas adalah .... Rumput jadi rakit sederhana Ringan ada di air tengah Untuk dapat raih nikmat ... Larik yang tepat untuk melengkapi pantun di atas adalah .... a.…
- Tuliskan pengertian kata kerja mental, lalu tuliskan… Tuliskan pengertian kata kerja mental, lalu tuliskan 5 contoh kata kerja mental! Kata kerja mental adalah kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan atau dirasakan…
- Kerjasama internasional memberi dampak positif bagi… kerjasama internasional memberi dampak positif bagi indonesia. berikut ini yang merupakan dampak positif kerjasama internasional di bidang ilmu pengetahuan dan teknologi bagi indonesia adalah ……
- Bagaimana Tempo lagu Halo halo Bandung Bagaimana Tempo lagu Halo halo Bandung Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tempo cepat vivace. Yuk simak pembahasan berikut. Halo-halo Bandung adalah salah satu lagu perjuangan…
- Menurut tim ahli Pusat Penelitian dan Pengembangan… Bacalah teks eskposisi berikut ini! Menurut tim ahli Pusat Penelitian dan Pengembangan Sumber Daya Air, penyebab utama banjir di Jakarta ialah pembangunan kota yang mengabaikan…
- Bagaimana Tempo lagu Halo halo Bandung Bagaimana Tempo lagu Halo halo Bandung Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah tempo cepat vivace. Yuk simak pembahasan berikut. Halo-halo Bandung adalah salah satu lagu perjuangan…