Jika diketahui unsur V, W, X, Y, dan Z dalam sistem periodik dengan nomor atom berturut-turut 3, 9, 11, 17, dan 20, maka unsur yang memiliki energi ionisasi terendah adalah …
a. V
b. W
c. X
d. Y
e. Z
Jawabannya adalah E
Yuk simak pembahasannya
Energi ionisasi adalah energi yang diperlukan oleh atom untuk melepaskan elektron pada kulit terluar. Energi ionisasi berbanding terbalik dengan jari-jari atom. Semakin besar jari-jari atom maka semakin kecil energi ionisasinya.
Menentukan konfigurasi dari setiap unsur
V = 1s^2 2s^1
W = 1s^2 2s^2 2p^5
X =[Ne] 3s^1
Y = [Ne] 3s^23p^5
Z = [Ar] 4s^2
Dari konfigurasi elektron, unsur Z memiliki kulit terbesar yaitu 4. Artinya unsur Z memiliki jari-jari atom paling besar. Sehingga energi ionisasinya paling rendah.
Jadi, energi ionisasi terendah adalah pada unsur Z
Semoga membantu ya
Jadi, energi ionisasi terendah adalah unsur Z
Semoga membantu ya
Rekomendasi lainnya :
- Konfigurasi elektron atom dengan nomor atom 21 adalah .... Konfigurasi elektron atom dengan nomor atom 21 adalah .... a. 1s^2 2s^2 2p^6 3s^1 b. 1s^2 2s^2 2p^6 3s^2 3p^6 c. 1s^2 2s^2 2p^6 3s^5…
- Energi matahari diperoleh dari reaksi penggabungan… Energi matahari diperoleh dari reaksi penggabungan (fusi) inti atom hidrogen menjadi inti atom … Jawaban yang benar adalah inti atom helium. Pembahasan: Konsep yang kita…
- Konfigurasi elektron dark unsur dengan nomor atom 24… konfigurasi elektron dark unsur dengan nomor atom 24 adalah... a. [Ar] 3d4 4s2 b. [Ar] 3d5 4s1 c. [Ar] 3d3 4s2 4p1 d. [Ar] 3d3…
- Massa dari 4,6×10^(22) atom suatu unsur adalah… Massa dari 4,6×10^(22) atom suatu unsur adalah 13,8g. massa atom relatif unsur ini adalah...... Jawaban: Ar = 181,6 g/mol Jumlah partikel ditunjukkan dengan N. Satu…
- Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron… Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron atom-atom berikut! e. 57 26Fe Fe adalah atom netral yg gak beemuat dimana: jumlah Proton = jumlah elektron =…
- Di antara pernyataan mengenai unsurunsur halogen… Di antara pernyataan mengenai unsurunsur halogen berikut yang salah adalah (A) Fluorin dan klorin berwujud gas. (B) Asam terlemah adalah HF (C) Titik didih asam…
- Pasangan unsur-unsur yang dapat membentuk ikatan… Perhatikan tabel berikut. Pasangan unsur-unsur yang dapat membentuk ikatan kovalen adalah ... a. W dan X b. W dan Y c. Y dan Z d.…
- Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16,… Diketahui Ar unsur unsur Ca = 40 ; P= 31 ; O=16, Massa molekul relative senyawa Ca3(PO4)3 adalah… Izin mengoreksi mungkin yang dimaksud adalah Ca3(PO4)2.…
- Posisi elektron dalam suatu atom ditentukan oleh ... Posisi elektron dalam suatu atom ditentukan oleh ... a. bilangan kuantum utama b. bilangan kuantum azimut c . bilangan kuantum magnetik d . bilangan kuantum…
- Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron… Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron tidak berpasangan sebanyak .... A. dua B. tiga C. empat D. lima E. enam Jawabannya adalah D. Lima Untuk…
- Unsur yang terletak dalam blok s dalam sistem… Unsur yang terletak dalam blok s dalam sistem periodik adalah ... A. 16S dan 19K B. 7N dan 12Mg C. 13Al dan 4Be D. 11Na…
- Unsur dengan nomor atom 34 dalam sistem periodik… Unsur dengan nomor atom 34 dalam sistem periodik modern terletak pada ... a. golongan IV A, periode 3 b. golongan IV B, periode 4 c…
- Diketahui unsur-unsur 15P, 16S, 17 Cl, 19K, dan… Diketahui unsur-unsur 15P, 16S, 17 Cl, 19K, dan 20Ca. Elektron valensi tertinggi terdapat pada unsur ... a . P b. S c. Cl d. K…
- Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron… Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron atom-atom berikut! 23 11Na Na adalah atom netral yg gak beemuat dimana: jumlah Proton = jumlah elektron = nomor…
- Pada unsur-unsur alkali tanah berikut ini, unsur… Pada unsur-unsur alkali tanah berikut ini, unsur yang merniliki jari-jari atom terkecil adalah ... a. barium b. magnesium c. kalsium d. radon e. berilium jawaban…