Jika unsur X memiliki konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 dan jumlah neutronnya adalah 45, massa atom relatif unsur X adalah …
a. 78
b. 79
c . 80
d. 81
e. 82
jawaban yang tepat adalah D.
Ayo simak pembahasan berikut agar lebih paham.
Massa atom relatif suatu unsur merupakan jumlah dari proton dan neutron unsur tersebut. Jumlah proton pada unsur netral (tidak bermuatan) sama dengan jumlah eletronnya.
Unsur X dengan konfigurasi elektron [Ar] 4s^2 3d^10 4p^6 berarti memiliki jumlah elektron sebanyak 18 + 2 + 10 + 6 = 36.
Jumlah proton = jumlah elektron
Jumlah proton = 36
Massa atom relatif X = proton + neutron
Massa atom relatif X = 36 + 45
Massa atom relatif X = 81
Terima kasih sudah bertanya, semoga membantu ya ^^
Rekomendasi lainnya :
- Pernyataan di bawah ini yang benar mengenal isolator… Pernyataan di bawah ini yang benar mengenal isolator adalah... a. isolator memiliki lebih banyak proton daripada elektron b. isolator memiliki lebih banyak elektron daripada proton…
- Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron… Konfigurasi ion besi(III) ₂₆Fe³⁺, mempunyai elektron tidak berpasangan sebanyak .... A. dua B. tiga C. empat D. lima E. enam Jawabannya adalah D. Lima Untuk…
- Unsur-unsur dalam satu periode mempunyai ... Unsur-unsur dalam satu periode mempunyai ... a. jumlah elektron yang sama b. konfigurasi elektron yang sama c. elektron valensi yang sama d. sifat kirnia yang…
- Berapa massa molekul relatif CO2? Berapa massa molekul relatif CO2? massa molekul relatif CO2 adalah 44 g/mol. Agar lebih jelas, simak pembahasan berikut yaa :) Massa molekul relatif (Mr) merupakan…
- Banyaknya atom yang terdapat dalam 34,2 gram… Banyaknya atom yang terdapat dalam 34,2 gram Al2(SO4)3 adalah ... (Mr Al2(SO4)3 = 342) A. 1/10 x 17 x L B. 10 x 17 x…
- Jika diketahui unsur V, W, X, Y, dan Z dalam sistem… Jika diketahui unsur V, W, X, Y, dan Z dalam sistem periodik dengan nomor atom berturut-turut 3, 9, 11, 17, dan 20, maka unsur yang…
- Data konfigurasi elektron atom-atom suatu unsur… Data konfigurasi elektron atom-atom suatu unsur adalah sebagai berikut. Unsur-unsur yang dapat membentuk ikatan kovalen dengan unsur T adalah ... a. P dan Q b.…
- Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron… Tentukan jumlah proton, elektron, dan netron atom-atom berikut! j. 40 20 Ba^2+ Ralat ya, seharusnya Ca yg punya nomor atom 20 bukan Ba. Ca2+ adalah…
- Unsur dengan konfigurasi elektron: 1s^2, 2s^2, 2p^6,… Unsur dengan konfigurasi elektron: 1s^2, 2s^2, 2p^6, 3s^2 dalam sistem periodik terletak pada ... a. periode 3, golongan II A b. periode 4, golongan II…
- Diketahui unsur X memiliki tiga isotop sebagai… Diketahui unsur X memiliki tiga isotop sebagai berikut: Massa atom relative unsur tersebut adalah ... A. 58 B. 58,7 C. 60 D. 60,2 E. 61…
- Dmitri Mendeleev menyusun tabel periodik unsur… Dmitri Mendeleev menyusun tabel periodik unsur berdasarkan ... a. kesamaan konfigurasi elektron b. kenaikan massa atom c. kenaikan nomor atom d. kenaikan jumlah proton e.…
- Sulfur banyak digunakan dalam industri pupuk, kertas… sulfur banyak digunakan dalam industri pupuk, kertas dan zat. bilangan oksidasi unsur s dalam senyawa K2S2O4 adalah... A. +1 B. +2 C. +3 D. +4…
- Sejumlah 11,5 gram logam l bervalensi 2 direaksikan… Sejumlah 11,5 gram logam l bervalensi 2 direaksikan dengan H2SO4 dan dihasilkan 5,6 l gas H2 (stp). jika dalam 1 atom L terdapat 20 neutron…
- Pada periode yang sama jika dibandingkan dengan… Pada periode yang sama jika dibandingkan dengan unsur golongan alkali, maka unsur alkali tanah mempunyai sifat-sifat ... a. energi ionisasinya lebih kecil b. afinitas elektronnya…
- Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada… Konfigurasi elektron unsur Zr yang terletak pada golongan IV B periode 5 adalah ... a. [Kr] 4d^2 5s^2 b. [Ar] 4p^2 3d^2 c. [Ar] 4s^2…