Apa yang dimaksud dengan mengukir

apa yang dimaksud dengan mengukir

Jawaban yang benar adalah kegiatan mengolah permukaan suatu objek trimatra dengan membuat perbedaan ketinggian dari permukaan tersebut sehingga didapat imaji tertentu.

Yuk simak pembahasan berikut.
Mengukir adalah kegiatan mengolah permukaan suatu objek trimatra dengan membuat perbedaan ketinggian dari permukaan tersebut sehingga didapat imaji tertentu. Mengukir sering dihubungkan pula dengan kegiatan memahat. Tetapi dua kegiatan tersebut berbeda, sebab memahat lebih bertujuan untuk menghasilkan benda 3-dimensi, misalnya patung.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah kegiatan mengolah permukaan suatu objek trimatra dengan membuat perbedaan ketinggian dari permukaan tersebut sehingga didapat imaji tertentu.

Baca Juga :  Perhatikan pernyataan berikut: 1. meningkatkan kesejahteraan Negara-negara anggota melalui perdagangan bebas 2. mendorong lebih terbukanya perdagangan dunia 3. menyediakan mekanisme penyelesaian perdagangan internasional 4. menyediakan forum untuk membicarakam isu-isu perdagangan internasiona 5. meluaskan hubungan dengan Negara-negara selain anggota MEE Pernyataan diatas yang merupakan tujuan World Trade Organization (WTO) adalah.....