agatha mengukur ketinggian kota wates adalah 600 m dari permukaan air laut, maka dapat dihitung tekanan udara (atmosfer) kota sentolo tersebut sebesar …
a. 70 cmHg
b. 73 cmHg
c. 72 cmHg
d. 79 cmHg
Jawabannya adalah a. 70 cmHg.
Semakin tinggi suatu tempat dari permukaan laut, semakin rendah tekanan udara di tempat tersebut.
Hubungan ketinggian tempat dari permukaan laut dengan tekanan udara dinyatakan dalam persamaan berikut :
h = ((76 – P)/0,1) x 10 m
dengan :
P = tekanan udara di suatu tempat (cmHg)
h = ketinggian tempat dari atas permukaan laut (m)
Diketahui :
h = 600 m
Ditanya : P = …?
Pembahasan :
h = ((76 – P)/0,1) x 10 m
600 = ((76 – P)/0,1) x 10
600/10 = (76 – P)/0,1
60 = (76 – P)/0,1
60 x 0,1 = 76 – P
6 = 76 – P
P = 76 – 6
P = 70 cmHg
Jadi tekanan udara kota Wates tersebut adalah 70 cmHg.
Oleh karena itu jawaban yang benar adalah a.
Rekomendasi lainnya :
- Apa yang dimaksud dengan mengukir apa yang dimaksud dengan mengukir Jawaban yang benar adalah kegiatan mengolah permukaan suatu objek trimatra dengan membuat perbedaan ketinggian dari permukaan tersebut sehingga didapat imaji…
- Kota X merupakan kota terbesar sekaligus terpadat di… Kota X merupakan kota terbesar sekaligus terpadat di Indonesia. Di bawah ini merupakan pernyataan yang benar berhubungan dengan kota X adalah .... A. kualitas air…
- Apa yang dimaksud dengan angin laut apa yang dimaksud dengan angin laut Angin laut adalah angin yang bergerak dari lautan ke daratan yang disebabkan oleh perbedaan suhu di permukaan laut yang…
- Menurut buys ballot angin di belahan bumi utara… Menurut buys ballot angin di belahan bumi utara mengalami pembiasan ke arah .... dan di belahan selatan mengalami pembiasan ke arah .... A. Kanan dan…
- Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi tekanan zat cair ! Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi tekanan zat cair ! Jawaban yang benar adalah massa jenis zat cair, kedalaman zat cair, dan percepatan gravitasi. Tekanan hidrostatis adalah…
- Dengan meninjau airfoil pada sayap pesawat terbang,… Dengan meninjau airfoil pada sayap pesawat terbang, dengan gambar berikut, maka dapat kita tentukan bahwa ... Jawaban yang benar untuk pertanyaan tersebut adalah ketika tekanan…
- Berdasarkan gambar, tekanan hidrostatik yang dialami… Berdasarkan gambar, tekanan hidrostatik yang dialami ikan-ikan tersebut dari yang terkecil sampai terbesar secara urut adalah.... a. 4-3-2-1 b. 3-2-1-4 c. 2-1-3-4 d. 1-2-3-4 Jawaban…
- Pada efek rumah kaca, CO² dapat berkumpul di udara… pada efek rumah kaca, CO² dapat berkumpul di udara dan membentuk lapisan hal yang menyebabkan CO² dapat melayang di udara dan berkumpul di atmosfer adalah....…
- Faktor penyebab terbentuknya laut ingresi adalah faktor penyebab terbentuknya laut ingresi adalah Laut ingersi adalah laut yang terbentuk kerena penurunan dasar permukaan laut yang disebabkan oleh adanya tekanan vertikal dari dalam…
- sebanyak 52 kg gas karbit (C2H2) pada suhu 27° C dan… sebanyak 52 kg gas karbit (C2H2) pada suhu 27° C dan dengan tekanan 3 cmHg akan memiliki volume sebesar ... Menentukan mol volume gas pada…
- Di bulan tidak ada atmosfer sehingga menyebabkan… Di bulan tidak ada atmosfer sehingga menyebabkan hal-hal berikut, kecuali .... a. suhu di bulan dapat berubah sangat cepat b. langit di bulan tampak lebih…
- Seekor burung terbang pada ketinggian 12 m di atas… Seekor burung terbang pada ketinggian 12 m di atas permukaan laut. Burung tersebut melihat ikan yang berenang tepat di bawahnya. Ikan tersebut berenang pada kedalaman…
- Jelaskan tentang iklim junghuhn jelaskan tentang iklim junghuhn Klasifikasi iklim Junghuhn didasarkan pada ketinggian tempat dan jenis vegetasi. Klasifikasi iklim Junghuhn didasarkan pada ketinggian tempat dan jenis vegetasi. Pembagian…
- perhatikan gambar tabung berisi air berikut. jika… perhatikan gambar tabung berisi air berikut. jika tiap lubang besarnya sama, air memberikan tekanan terkecil pada lubang .. A. A B. B C. C D.…
- Seorang anak menendang bola dengan gaya 200 N. Jika… Seorang anak menendang bola dengan gaya 200 N. Jika luas telapak kaki anak tersebut dalah 100.cm^2, hitunglah tekanan yang dibenikan oleh anak tersebut! Jawaban yang…