Karakteristik fisik negara asia dan benua lainya?

Karakteristik fisik negara asia dan benua lainya?

negara-negara asia memiliki beberapa karakteristik salah satunya yaitu keragaman budaya, suku, etnis, dan agama. negara-negara asia barat memiliki karakteristik wilayah yang panas dan gersang sering juga di sebut iklim gurun. setiap negara asia barat atau timur tengah menjadi negara penghasil minyak dunia, wikayah Asia Tengah meruoakan daerah yang terkurung daratan dengan karakteristik gurun, dan berumput atau stepa dan sabana yang sangat luas, wikayah asia selatan meliputi negara India, pakistan, banglades, nepal, buthan daerah yang memiliki pegunungan himalaya ini menjadi salah satu tempat terbentuknya peradaban besar dunia, wilayah asia timur merupakan daerah yang memiliki keragaman budaya meliputi jepang, cina, korea memiliki iklim sub tropis, wilayah asia tenggara yang berisi 11 negara memiliki iklim katulistiwa dengan daerah yang bergunung gunung, keragaman budaya, hutan, sumber mineral dan lain-lain. menjadi salah satu kawasan hijau terbesar di Asia

negara-negara Afrika atau yang berada di benua Afrika memiliki karakteristik yang sangat mencolok yaitu sebagai negara yang masih terbelakang kecuali wilayah Afrika Bagian Utara, sebagian besar negara afrika masih berada di bawah garis kemiskinan dan sering berperang meskipun memiliki sumber daya alam yang sangat melimpah.

wilayah benua Eropa di sebut benua biru dengan mayoritas negara industrialis dan negara negara maju dunia sebagian besar berada di eropa.

negara di benua ameririka di bagi menjadi tiga bagian yaitu amerika utara, tengah dan selatan, negara maju di benua ini berada di wilayah utara yaitu kanada, amerika serikat dan meksiko, sedangkan amerika tengah negara negara kecil dan berkembang begitupun di amerika selatan. wilayah amerika selatan menjadi salah satu kawasan paru paru dunia yaitu wilayah hutan hujan amazon. suku yang mendiami wilayah amerika yaitu suku indian sebelum bangsa eropa masuk ke wilayah ini.

Baca Juga :  Seberkas sinar monokromatik dengan panjang gelombang 600 nm dijatuhkan tegak lurus pada lapisan tipis sabun yang memiliki indeks bias 1,2. Agar terjadi interferensi minimum kedua, tebal lapisan air sabun adalah ....

benua sekaligus negara yaitu australia menjadi salah satu kawasan luas yang berada di selatan benua asia, dengan iklim sedang dan sub tropis sebagian wilayah austraia merupakan daerah sabana dan stepa sisanya kawasan perkotaan. wilayah ini sebagian besar di isi oleh bangsa kulit putih dan suku aslinya yaitu suku aborigin