Setiap daerah di Indonesia memiliki bahasa daerah sebagai identitas yang melekat pada dirinya. Untuk menyatukan perbedaan tersebut, bahasa Indonesia memiliki peran penting, yaitu ….
A. sebagai identitas bangsa yang tidak bisa diubah
B. menyatukan bahasa-bahasa daerah yang ada di Indonesia
C. mengakui adanya bahasa daerah
D. menjadi alat komunikasi yang dapat mempersatukan bangsa
E. berasal dari bahasa daerah yang ada di Indonesia
Jawaban yang benar adalah D. menjadi alat komunikasi yang dapat mempersatukan bangsa.
Yuk simak penjelasan di bawah ini!
Salah satu alat pemersatu bangsa yaitu bahasa Indonesia yang berarti bahasa persatuan. Setiap daerah di Indonesia memiliki bahasa daerah sebagai identitas yang melekat pada dirinya. Untuk menyatukan perbedaan tersebut, bahasa Indonesia memiliki peran penting, yaitu menjadi alat komunikasi yang dapat mempersatukan bangsa. Dengan demikian, maka kita dapat berkomunikasi dengan berbagai daerah di seluruh Indonesia dengan menggunakan bahasa persatuan yaitu bahasa Indonesia.
Berdasarkan penjelasan tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa Setiap daerah di Indonesia memiliki bahasa daerah sebagai identitas yang melekat pada dirinya. Untuk menyatukan perbedaan tersebut, bahasa Indonesia memiliki peran penting, yaitu menjadi alat komunikasi yang dapat mempersatukan bangsa.
Rekomendasi lainnya :
- Tulislah usulan kata-kata dari Moh.hatta dalam… Tulislah usulan kata-kata dari Moh.hatta dalam penyempurnaan rumusan sila pertama dari sila pancasila Pancasila berasal dari dua kata yaitu panca dan sila. Usulan Moh.Hatta tentang rumusan pancasila :…
- Pelaksanaan kongres oleh para pemuda menghasilkan… Pelaksanaan kongres oleh para pemuda menghasilkan salah satunya ikrar Sumpah Pemuda. Berikut yang tidak termasuk isi Sumpah Pemuda adalah …. a. kami putra dan putri…
- . indonesia memiliki beragam bahasa daerah, namun… . indonesia memiliki beragam bahasa daerah, namun penduduk indonesia dapat dengan mudah melakukan komunikasi antar daerah karena memiliki … bahasa persatuan yaitu Bahasa Indonesia …
- Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata… Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata mengakibatkan beragamnya Jawabannya perbedaan potensi dan keunggulan ekonomi masing-masing daerah. Pembahasan: Setiap daerah memiliki iklim, kondisi tanah, cuaca,…
- Dalam menjaga keutuhan sebagai bangsa, sikap waspada… Dalam menjaga keutuhan sebagai bangsa, sikap waspada perlu terus dipertahankan karena .... a. keutuhan bangsa dapat terjamin dengan bersikap waspada b. konflik dibelahan dunia lain…
- Negara Indonesia akan berdiri tegak apabila seluruh… negara Indonesia akan berdiri tegak apabila seluruh rakyat bersatu tanpa memandang perbedaan ,nilai nilai Pancasila Jawaban yang tepat adalah rakyat indonesia akan berdiri tegak apabila…
- Bahasa daerah aku dalam bahasa jawa apa? bahasa daerah aku dalam bahasa jawa apa? Jadi, dalam bahasa jawa dibagi menjadi 3 tingkatan, yaitu: - Basa ngoko = tingkatan bahasa yang paling kasar…
- Nenek moyang indonesia adalah nenek moyang indonesia adalah Terdapat 4 teori yang mengemukakan mengenai asal-usul nenek moyang bangsa Indonesia ya, diantaranya adalah Teori Yunan, Teori Nusantara, Teori Out of…
- Apa yang dimaksud dengan deutro melayu apa yang dimaksud dengan deutro melayu Bangsa Deutro Melayu (Melayu Muda) adalah salah satu nenek moyang bangsa Indonesia yang berasal dari Teluk Tonkin, Vietnam. Untuk…
- Indonesia merupakan Negara kepulauan yang terdiri… Indonesia merupakan Negara kepulauan yang terdiri atas ribuan pulau dan masyarakat yang beragam. pemerintah harus mampu memberikan pemerataan pembangunan antar daerah-daerah yang ada di Indonesia.…
- Nilai keteladan yang dapat kita pedoman sebagai… nilai keteladan yang dapat kita pedoman sebagai bangsa dari bangsa pejuang daerah kita melawan penjajahan adalah ... Jawabannya adalah rasa nasionalisme. Para pejuang memiliki rasa…
- Mendeskripsikan sejarah semboyan Bhineka Tunggal Ika mendeskripsikan sejarah semboyan Bhineka Tunggal Ika Jawaban yang tepat adalah semboyan Bhinneka Tunggal Ika pertama kali diungkapkan oleh Mpu Tantular dalam kitabnya, kakawin Sutasoma. Dalam…
- Lirik lagu daerah yang berasal dari Sumatra Barat… Lirik lagu daerah yang berasal dari Sumatra Barat menggunakan bahasa.... a. Jawa b. Minang c. Melayu d. Sunda Jawaban yang benar adalah B. Minang. Pembahasan:…
- Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang majemuk. Hal… Bangsa Indonesia merupakan bangsa yang majemuk. Hal ini ditandai dengan adanya keberagaman ras, suku bangsa, budaya, agama, dan sebagainya dalam kehidupan bangsa Indonesia. Untuk itu,…
- Berikut ini merupakan contoh sikap dan perilaku yang… Berikut ini merupakan contoh sikap dan perilaku yang dapat mendukung terciptanya persatuan dan kesatuan dalam kehidupan bangsa Indonesia adalah .... A. menganggap kebudayaan suku bangsa…