Pendapatan asli daerah (pad) terdiri atas…
a. dana hasil bagi, dana alokasi umum, dana alokasi khusus, dan pajak daerah
b. pajak daerah, retribusi daerah, dan hasil pengolahan kekayaan daerah yang dipisahkan
c. retribusi daerah, dana alokasi umum, dana alokasi khusus, dan jasagiro
d. pendapatan bunga, komisi, potongan, dan dana alokasi umum
e.dana alokasi khusus, dana alokasi umum, potongan, komisi, dan jasa giro
Jawaban yang benar adalah opsi B.
Pembahasan
Pendapatan Asli Daerah adalah penerimaan yang diperoleh daerah dari sumber-sumber dalam wilayahnya sendiri yang dipungut berdasarkan Undang-Undang yang terdiri dari :
– Pendapatan Pajak Daerah
– Pendapatan Retribusi Daerah: Retribusi jasa Umum, Retribusi
– Hasil pengolahan kekayaan daerah yang dipisahkan
– Jasa Usaha, dan Retribusi Perizinan Tertentu
– Lain-Lain PAD yang Sah: Penerimaan Jasa Giro
– Pendapatan dari Pengembalian
Berdasarkan penjelasan di atas maka jawaban yang benar adalah opsi B pajak daerah, retribusi daerah, dan hasil pengolahan kekayaan daerah yang dipisahkan.
Rekomendasi lainnya :
- Himpunan pasangan berurutan yang menunjukkan fungsi:… Himpunan pasangan berurutan yang menunjukkan fungsi: f(x)=2x+5 dengan daerah asal pada {1,3,5,7} adalah.... A. {(1,7),(3,11),(5,15),(7,19)} B. {(1,2),(3,5),(5,5),(7,5)} C. {(1,2),(3,7),(5,9),(7,11)} D. {(7,1),(11,3),(5,15),(19,7)} jawaban untuk soal ini…
- Bank sentral adalah bankir dari bank-bank. dalam hal… Bank sentral adalah bankir dari bank-bank. dalam hal ini, bank sentral berkedudukan sebagai salah satu sumber dana bagi bank lain dikenal dengan istilah .... Jawaban…
- Manfaat kliring manfaat kliring Jawabannya mempercepat proses transfer dana. Pembahasan: Kliring adalah proses penyelesaian transaksi dengan cara memindahkan sejumlah saldo dari rekening pemilik kepada rekening penerima. Biasanya…
- Hitunglah luas daerah yang diawarnai pada gambar berikut! Hitunglah luas daerah yang diawarnai pada gambar berikut! Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah 154 cm². Ingat ! Luas 1/4 Lingkaran = 1/4 × π…
- Apa apa saja yang dihitung dalam pendapatan nasional Apa apa saja yang dihitung dalam pendapatan nasional Jawabannya adalah GDP, GNP, NNP, NNI, PI dan DI. Penjelasan: Pendapatan nasional merupakan total pendapatan yang diterima…
- Sebutkan faktor khusus dan faktor umum penjelajahan… Sebutkan faktor khusus dan faktor umum penjelajahan samudra bangsa Eropa! Faktor umum penjelajahan samudera adalah gold, glory, dan gospel dan faktor khususnya adalah mencari rempah-rempah.…
- Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata… Penyebaran sumber daya alam yang tidak merata mengakibatkan beragamnya Jawabannya perbedaan potensi dan keunggulan ekonomi masing-masing daerah. Pembahasan: Setiap daerah memiliki iklim, kondisi tanah, cuaca,…
- Beberapa bagian dari pendapatan dalam apbn diarahkan… Beberapa bagian dari pendapatan dalam apbn diarahkan sebagai anggaran pembiayaan belanja gaji dan tunjangan pegawai negeri pernyataan tersebut menunjukkan fungsi.... Jawabannya fungsi alokasi. Anggaran APBN…
- Perhatikan beberapa tari kreasi daerah berikut. 1)… Perhatikan beberapa tari kreasi daerah berikut. 1) Tari Srimpi 2) Tari Zapin 3) Tari Serampang Dua 8elas 4) Tari Trunajaya Tari kreasi daerah berpasangan ditunjukkan…
- Semakin besar pendapatan seseorang, maka semakin… semakin besar pendapatan seseorang, maka semakin besar tarif pajak yang akan diterima . Hal tersebut merupakan sistem pungutan pajak berdasarkan tarif a . distribusi b…
- Dalam sebuah penjualan tiket penonton diketahui… Dalam sebuah penjualan tiket penonton diketahui fungsi pendapatan penjual tiket f(x)=500x+20.000. Jika dana hasil penjualan tiket Rp50.000.000,00, tentukan nilai x. Jawaban dari pertanyaan di atas…
- Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang… Suatu gambaran tentang perencanaan keuangan yang terdiri atas proyeksi penerimaan dan pengeluaran suatu pemerintahan daerah dalam suatu periode tertentu, disebut ... a. nota keuangan b.…
- Badan usaha milik daerah (bumd) adalah badan usaha yang ... Badan usaha milik daerah (bumd) adalah badan usaha yang ... Jawaban yang benar adalah seluruh atau sebagian besar modalnya dimiliki oleh Daerah. Pembahasan: Badan Usaha…
- Berikut yang termasuk dalam belanja perimbangan, yaitu .... Berikut yang termasuk dalam belanja perimbangan, yaitu .... a. belanja sosial, belanja pembayaran, bunga utang luar negeri, dan dana alokasi khusus b. belanja sosial, belanja…
- Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk… Pemerintah daerah memerlukan banyak dana untuk melaksanakan program pembangunan didaerahnya .pembiayaan pembangunan di peroleh dari berbagai sumber pendapatan berikut pernyataan yang tepat mengenai. tujuan anggaran…