Bank yang bertindak melakukan konfirmasi atas permintaan pembuka L/C dan menjamin sepenuhnya pembayaran disebut…..

Bank yang bertindak melakukan konfirmasi atas permintaan pembuka L/C dan menjamin sepenuhnya pembayaran disebut…..
a. beneficiary
b. issuing bank
c. paying bank
d. advising bank
e. confirming bank

Jawaban: B

Penjelasan:
Letter of credit adalah metode pembayaran yang lazim digunakan pada perdagangan internasional. Dengan letter of credit, eksportir dapat menerima uang dengan cepat tanpa perlu mengirim dokumen kepada penerima barang terlebih dahulu. Dalam pelaksanaannya, eksportir dan importir melakukan transaksi jual beli terlebih dahulu. Kemudian importir meminta kepada pihak bank untuk membuka letter of credit, dalam hal ini pihak bank berperan sebagai bank penerbit (issuing bank). Sebagai issuing bank, bank mempunyai kewajiban untuk melakukan pembayaran atas setiap letter of credit yang diterbitkannya.

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah B. Issuing bank.

Baca Juga :  Topik suatu penelitian harus memiliki arti penting bagi kemajuan ilmu pengetahuan ataupun masyarakat. maksud pernyataan tersebut adalah