Breaking News

Apa itu debit ?

Apa itu debit ?

Debit dalam akuntansi adalah pencatatan atau entri yang meningkatkan akun aset dan beban dan mengurangi akun liabilitas atau ekuitas. Berikut akun-akun yang bersaldo normal di debet:
1. Aset atau harta atau aktiva, meliputi kas, piutang, sewa dibayar di muka, asuransi dibayar di muka, perlengkapan, peralatan, gedung, tanah, kendaraan, dan lainnya.
2. Beban meliputi beban gaji, beban sewa, beban iklan, beban listrik, dan lainnya.
3. Prive

Baca Juga :  Merek memiliki kemampuan sebagai tanda yang dapat membedakan hasil perusahaan yang satu dengan perusahaan yang lain di dalam pasar. Merek yang sengaja dipakai oleh artis ternama sebagai media iklan disebut sebagai