Topik:Remaja kurang tertarik pada kesenian tradisional.
Rumusan masalah yg sesuai dengan topik tersebut adalah…
Rumusan masalah yang sesuai dengan topik tersebut adalah “Mengapa remaja kurang tertarik pada kesenian tradisional?”
Simak pembahasan berikut.
Rumusan masalah merupakan pertanyaan spesifik mengenai ruang lingkup masalah yang akan diteliti. Rumusan masalah adalah pertanyaan-pertanyaan mengenai topik atau masalah yang berbentuk kalimat tanya yang sederhana, singkat, padat, dan jelas. Pertanyaan yang menjadi prioritas dalam rumusan masalah dimulai dengan kata tanya bagaimana, mengapa, atau apa.
Berdasarkan topik tersebut, rumusan masalah yang sesuai adalah “Mengapa remaja kurang tertarik pada kesenian tradisional?” Dengan adanya rumusan masalah tersebut, peneliti akan berisaha meneliti atau mencari tahu penyebab kurangnya ketertarikan remaja pada kesenian tradisional.
Dengan demikian, rumusan masalah yang sesuai dengan topik tersebut adalah “Mengapa remaja kurang tertarik pada kesenian tradisional?”
Rekomendasi lainnya :
- Usulan tentang dasar Indonesia merdeka pada sidang… Usulan tentang dasar Indonesia merdeka pada sidang pertama BPUPKI secara berurutan dikemukakan oleh Muhammad Yamin, Soepomo, dan Ir. Soekarno. Pada tanggal 31 Mei 1945, Soepomo…
- Masalah pokok yang paling menentukan dalam pembangun? Masalah pokok yang paling menentukan dalam pembangun? Jawabannya kemiskinan, kependudukan, distribusi pendapatan yang tidak merata. Pembahasan Pembangunan adalah suatu proses rangkaian usaha yang berkesinambungan dalam…
- Cerita anekdot tersebut adalah bagian .... Digunakannya bohlam secara luas oleh masyarakat, jelas membawa dampak negatif bagi industri lilin. Pasar lilin mulai berangsur-angsur menyempit karena lilin telah tergantikan oleh bohlam. Tidak…
- SOAL Hasil penelitian sosial berorientasi konflik… SOAL Hasil penelitian sosial berorientasi konflik dan kekerasan berperan sebagai pemecahan masalah konflik dan kekerasan.Mengapa demikian? JAWABAN: Jawabannya adalah adanya analisis ilmiah dan prosedur akademis…
- Udara yang tercemar dapat menyebabkan sesak napas,… Udara yang tercemar dapat menyebabkan sesak napas, bahkan keracunan. Pencemaran udara dapat berupa debu, asap, dan bau tak sedap. Debu biasanya berasal dari tanah kering…
- Penyebab banyaknya masalah sosial yang terdapat… penyebab banyaknya masalah sosial yang terdapat dalam kehidupan masyarakat perkotaan yakni karena tekanan pekerjaan yang menumpuk sehingga jadi luapan emosi.Ini adalah salah satu penyebab masalah…
- Topik suatu penelitian harus memiliki arti penting… topik suatu penelitian harus memiliki arti penting bagi kemajuan ilmu pengetahuan ataupun masyarakat. maksud pernyataan tersebut adalah Arti penting bagi kemajuan ilmu pengetahuan ataupun masyarakat…
- Bagian penutup suatu karya tulis ilmiah, pada… Bagian penutup suatu karya tulis ilmiah, pada umumnya menyajikan tentang.... a. rangkuman dan tindak lanjut b. simpulan umum c. rekomendasi penulis d. simpulan dan saran…
- Tari kreasi daerah adalah-lari bentuk baru yang… Tari kreasi daerah adalah-lari bentuk baru yang mengacu pada tari tradisional .... a. kerakyatan dan primitif b. kerakyatan dan modern c. klasik dan kerakyatan d.…
- Masalah yang mungkin timbul akibat kepadatan… Masalah yang mungkin timbul akibat kepadatan penduduk yang tinggi adalah .... A. perluasan kota B. pengangguran C. peningkatan perekonomian D. peningkatan kesejahteraan Jawaban yang benar…
- Pernyataan di bawah ini yang sesuai dengan bacaan di… Selain masalah fisik, masalah kecepatan memproses informasi dan mengingat mengalami penurunan pada masa dewasa akhir atau lanjut usia (lansia). Begitu juga yang terjadi pada para…
- Paragraf adalah Paragraf adalah Paragraf merupakan bagian dalam suatu karangan yang mengandung ide pokok dan penulisannya dimulai dengan garis baru. Mari kita simak pembahasan berikut ini ya.…
- Bangsa Indonesia percaya akan kemampuan diri sendiri… Bangsa Indonesia percaya akan kemampuan diri sendiri maka harus berpandangan a mampu bersaing dengan negara tetangga B meminta saran dan bantuan dari negara lain C…
- Tiara has got a sore throat. Match Tiara's health problems with their appropriate advice . 1. Tiara has got a toothache. 2. Tiara has got a stomachache. . 3. Tiara has…
- Klimaks adalah klimaks adalah Klimaks adalah puncak masalah dalam sebuah cerita. Perhatikan penjelasan berikut, ya. Alur merupakan rangkaian peristiwa yang terjalin guna membangun jalannya cerita secara terpadu…