Di bawah ini yang bukan termasuk jenis-jenis gempa bumi, kecuali gempa …
a. tektonik
b. vulkanik
c. tekto-vulkanik
d. runtuhan
e. buatan
Jawaban yang benar adalah E.
Tenaga endogen adalah tenaga yang berasal dari dalam bumi seperti tektonisme, vulkanisme dan gempa bumi. Gempa bumi adalah getaran yang berasal dari dalam bumi merambat sampai ke permukaan bumi. Jenis-jenis gempa bumi antara lain gempa tektonik, gempa vulkanik, gempa tekto-vulkanik dan gempa runtuhan.
Jadi, yang bukan termasuk jenis-jenis gempa bumi adalah gempa buatan (E).
Rekomendasi lainnya :
- Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jelaskan cara menghitung episentrum atau gempa! Jawabannya adalah menghitung episentrum menggunakan selisih waktu gelombang sekunder dan gelombang primer lalu dikalikan 1 megameter/1000 km . Episentrum…
- Perhatikan pernyataan berikut ini ! 1) hancurnya… Perhatikan pernyataan berikut ini ! 1) hancurnya pemukiman penduduk akibat gempa bumi. 2) pembakaran hutan untuk perluasan lahan perkebunan. 3) reklamasi pantai untuk kawasan industri.…
- Akibat revolusi bumi, bumi mengalami perubahan musim… akibat revolusi bumi, bumi mengalami perubahan musim dalam kurun waktu .... Jawaban pertanyaan di atas adalah 365,25 hari atau 1 tahun Revolusi Bumi adalah perputaran…
- Jalan gunung api yang melewati kawasan Asia Tenggara… Jalan gunung api yang melewati kawasan Asia Tenggara adalah Sirkum . . . . a. Pasifik b. Australia c. Hindia d. Atlantik Jawaban yang benar…
- Yang terjadi pada lapisan mesosfer yang terjadi pada lapisan mesosfer Peristiwa yang terjadi di lapisan mesosfer adalah pembakaran sisa meteor yang jatuh ke bumi. Atmosfer adalah lapisan udara yang menyelubungi…
- Tindakan yang paling tepat bagi masyarakat yang… Di Indonesia banyak kota yang berada di atas pegunungan patahan aktif, seperti kota bandung yang berada dekat dengan patahan lembang. kota banda aceh, kuta cane…
- Wilayah Indonesia terdiri atas beberapa pulau yang… Wilayah Indonesia terdiri atas beberapa pulau yang mempunyai potensi bencana alam, diantara pulau-pulau tersebut, pulau manakah yang kecil resikonya terhadap potensi bencana alam gunung api…
- Apa yang terjadi jika meteor yang memasuki atmosfer… apa yang terjadi jika meteor yang memasuki atmosfer bumi tidak terbakar habis? Jawaban untuk pertanyaan di atas adalah akan sampai ke permukaan Bumi dan disebut…
- Gempa bumi terdiri atas gempa bumi tektonik dan… Gempa bumi terdiri atas gempa bumi tektonik dan gempa bumi pulkanik,jelaskan perbedaan kedua gempa tersebut Jawaban: Perbedaan gempa tektonik dan gempa vulkanik berada pada asal…
- Apa saja bencana susulan atau lanjutan setelah… apa saja bencana susulan atau lanjutan setelah terjadi gempa bumi tektonik? Jawaban yang benar adalah tsunami. Bencana adalah peristiwa yang mengganggu dan mengancam kehidupan dan…
- Macam-macam peta: (1) peta kemiringan lereng (2)… macam-macam peta: (1) peta kemiringan lereng (2) peta jenis tanah; (3) peta curah hujan. info tersebut adalah .... a. daerah rawan longsor b. wilayah rawan…
- Pernyataan berikut ini yang tidak menunjukkan… Pernyataan berikut ini yang tidak menunjukkan manfaat atmosfer bagi kehidupan di bumi adalah .... a. melindungi bumi dari radiasi sinar ultraviolet b. memantulkan gelombang radio…
- Berikut yang merupakan tenaga eksogen adalah …. Berikut yang merupakan tenaga eksogen adalah …. a. pelapukan b. tektonisme c. vulkanisme d. seisme e. tsunami Jawaban yang benar adalah pelapukan (Jawaban A). Tenaga…
- Garis-garis dipermukaan bumi yang mencatat gelombang… Garis-garis dipermukaan bumi yang mencatat gelombang gempa primer pada waktu yang sama digunakan ..... Jawaban yang benar adalah isoseista. Gempa bumi adalah getaran pada permukaan…
- Jika massa bumi = M, massa sebuah benda di permukaan… Jika massa bumi = M, massa sebuah benda di permukaan bumi =m, jari-jari bumi = R, dan konstanta gravitasi = G, maka kuat medan dipermukaan…